Kode Berpasangan Lagi di Pilgub Jambi, Inilah Bukti Keakraban Al Haris dan Abdullah Sani 142 Orang Putra Terbaik Bangsa Ikuti Pendidikan Secata Di Rindam II/Swj Navy Fun Run Hardikal Ke-78, Ribuan Runners Jelajahi Kawah Candradimuka TNI AL Bumimoro Dikmata TNI AD 2024, Tempa Ribuan Putra Bangsa Jadi Prajurit Sejati Pangdam II/Swj Ingatkan Para Dansatgas TMMD 120 Agar Anggaran yang di Percayakan ke TNI Harus Dipertanggungjawabkan

Home / Warta TNI

Kamis, 13 April 2023 - 19:52 WIB

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono Ikuti Rapat Koordinasi Forkopimda Se-Provinsi Jambi

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono Ikuti Rapat Koordinasi Forkopimda Se-Provinsi Jambi (Dok/Penrem042gapu)

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono Ikuti Rapat Koordinasi Forkopimda Se-Provinsi Jambi (Dok/Penrem042gapu)

SRIWIJAYADAILY – Komandan Korem 042/Garuda Putih Brigjen TNI Supriono S.lP., M.M., mengikuti Rapat Koordinasi Forkopimda Se-Provinsi Jambi bertempat di Ballroom Swiss Bell Hotel, Kamis (13/4/2023).

Rapat yang bertemakan Sinergitas peran Gubernur dalam penanganan isu-isu aktual di Kabupaten/Kota dalam Provinsi Jambi serta pengamanan dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri 1444 H. Tahun 2023 ini dihadiri pula Gubernur Provinsi Jambi, Danrem 042/Gapu, Kepala Kepolisian Daerah Jambi, Kepala Kejaksaan Tinggi Jambi, Kepala Badan Intelijen Daerah Jambi dan para unsur Forkompinda Kota/Kabupaten Se-Provinsi Jambi.

Baca :  Panglima TNI Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat 29 Perwira Tinggi TNI

Pada kesempatan tersebut, Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono mengatakan dalam waktu dekat ada momen besar yaitu perayaan Hari Raya Idul Fitri 1444 H yang perlu menjadi perhatian khusus bagi kita semua karena selain kegiatan ibadah Puasa dan Hari Raya Idul Fitri, juga disertai dengan mobilitas masyarakat yang melaksanakan kegiatan mudik lebaran yang diprediksi cukup tinggi dibandingkan tahun sebelumnya.

Baca :  Kodim Jambi Dukung Sukseskan Persami SWK Korem 042/GapuĀ 

Tentunya Kita berharap agar momen ini dapat dirayakan oleh seluruh masyarakat Jambi serta perayaan hari Raya Idul Fitri dapat terlaksana secara lancar, aman dan kondusif. Dalam hal ini tentunya menjadi tanggung jawab kita semua, baik pelayanan maupun pengamanan dalam pelaksanaannya.

Baca :  Tim Survei Srenad Tinjau Ketahanan Pangan Terpadu Kodim 0415/Jambi

Melalui forum ini mari kita bekerja sama saling bahu membahu untuk mengatasi dan menyelesaikan permasalahan yang ada di wilayah Provinsi Jambi, sehingga masyarakat merasakan keyamanan dalam merayakan lebaran Hari Raya Idul Fitri 1444 H, tandasnya.

Sumber : Penrem 042/Gapu

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Puluhan Anak-anak PAUD Datangi Koramil Peninjauan

Warta TNI

Ini Bukti Cinta Kasih Mama Elisabeth kepada Satgas TNI 142/KJ

Warta TNI

Revitalisasi Makam Auliya Sono Terus Berjalan dengan Progres Positif

Warta TNI

Pangdam II/Swj Sapa Keluarga Besar Korem 041/Gamas

Warta TNI

Kedekatan dengan Orang tua Asuh, Satgas TMMD Ikut Memasak

Warta TNI

Peristiwa Larinya Prada Yotam Bugiangge Personel Yonif 756/WMS di Kab. Keerom

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Buka Bersama Dan Bagikan Bingkisan Tali Asih Kepada Anak Yatim Piatu

Warta TNI

Peringati HUT Ke-77, Persit Kartika Chandra Kirana PD II/Sriwijaya Gelar Syukuran