Rantis Lapis Baja Hingga Motor Kawal TNI Siap Amankan KTT World Water Forum Bali Senyum Sumringah Terlihat Dari Warga Penerima RTLH Program TMMD 120 Kodim 0404/Muara Enim Pembangunan RTLH Milik Nuriah Pada Program TMMD Ke-120 Kodim 0404/Muara Enim Sudah Tahap Plester Dinding Kolonel Eko Pristiono Membuka Secara Resmi Kejuaraan Dandim Cup Sumatra Drag Wars 2024 Pisah Sambut Dandim 0415/Jambi, Pj Walikota Jambi Apresiasi Kolaborasi Kolonel Eko Pristiono

Home / Warta TNI

Sabtu, 19 Agustus 2023 - 16:42 WIB

Babinsa Pantau Gebrak Kampung Mie Instant Peduli Rakyat Di Kelurahan Tambak Sari

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Babinsa Koramil 415-10/Jambi Selatan Sertu Ujang S monitor kegiatan Gebrak Kampung mie instant peduli rakyat di halaman rumah Ketua RT 01 Kelurahan Tambaksari Kecamatan Jambi Selatan Kota Jambi, Sabtu (19/8/2023).

Babinsa Kelurahan Tambaksari mengamankan dan menjaga ketertiban penjualan mie instan yang diadakan oleh perusahaan Mie Instant dalam rangka Gebrak Kampung Mie Instan Peduli Rakyat dengan harga subsidi.

Baca :  Relaksasi Pasca Pemilu, Pangdam II/Swj Boyong 689 KBT Nobar Madame Web

Dalam kesempatan itu Sertu Ujang mengungkapkan hanya membantu pengamanan dan memantau aktivitas penjualan mie instant bersubsidi yang dilakukan oleh perusahaan dalam rangka Gebrak Kampung Mie Instan Peduli Rakyat untuk warga masyarakat Kelurahan Tambaksari agar dalam pelaksanaan tetap menjaga ketertiban dan keamanan.

Baca :  Dandim 0415/Jambi Bersama Forkopimda Kota Jambi Gaungkan Gerakan Ayo Menanam

“Kami disini hanya membantu pengamanan dan memantau aktivitas penjualan mie instant bersubsidi oleh perusahaan, agar dalam pelaksanaan tetap menjaga ketertiban,” jelasnya.

“Pelaksanaan penjualan mie instant bersubsidi itu sendiri menggunakan kupon yang telah dibagikan kepada warga masyarakat oleh pihak Kelurahan kepada masing-masing. Dalam penjualan kali ini, ada dua pilihan paket, yaitu Paket 1, Mie Kuah dan Mie Goreng dan total 10 picxis, ditambah bonus 10 sachet kopi instant harga hanya Rp. 20.000,- ucapnya. (RED)

Baca :  Nobar Siksa Kubur, Cara Unik Pangdam II/Swj Tingkatkan Keimanan

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Persit Koorcabrem 042 Ikuti Webinar Terkait Deteksi Dini Gangguan Mental Emosional

Warta TNI

Peringati Nuzulul Qur’an, Kasad Berharap Ummat Islam Dapat Meneladani Akhlak dari Rasulullah Muhammad SAW

Warta TNI

Satgas TMMD Bangun Posyandu Kampung Pidada

Warta TNI

Atasi Buta Aksara Di Papua, Satgas TNI 113/JS Dirikan Rumah Pintar

Warta TNI

Korem 044/Gapo Akan Gelar Liga Santri Piala Kasad Zona Provinsi Sumsel Pada 7-19 Agustus 2022

Warta TNI

Satgas Yonif Raider 200/BN Terus Berbagi Dengan Warga Bolakme

Warta TNI

MPLS Siswa Baru, Babinsa Koramil 08/Danau Teluk Berikan Materi PBB Di Sekolah

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Kagumi Kekompakan Forkopimda Babel