Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan Kodim 0416/Bute Gelar Latihan Simulasi Penanggulangan Bencana Banjir Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan

Home / Warta TNI

Kamis, 29 Februari 2024 - 19:29 WIB

Dandim 0415/Jambi Bersama Forkopimda Kota Jambi Gaungkan Gerakan Ayo Menanam

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Kodim 0415/Jambi dan Forkopimda Kota Jambi lainnya kembali mengajak seluruh masyarakat untuk melaksanakan dan mensukseskan program gerakan “Ayo menanam”.

Hal ini disampaikan pada saat pelaksanaan kegiatan menanam pohon produktif di lokasi kelompok tani sumber makmur Rahayu 2 Kel. Kenali Asam Kec. Kotabaru kota Jambi, Kamis (29/02/2024) pagi.

Kegiatan yang diinisiasi oleh Pemkot Jambi ini, bertujuan untuk mengantisipasi ketahanan pangan sekaligus untuk menjaga dan mengendalikan inflasi Kota Jambi.

Baca :  Ini Sosok Orang Nomor 1 di Kodam II Sriwijaya Mayjen TNI M. Naudi Nurdika

Seperti kita ketahui bersama bahwa tekanan inflasi diperkirakan akan meningkat pada Maret 2024 seiring momentum Ramadhan dan hari besar keagamaan yakni idul fitri.

Pemerintah dalam hal ini Pemkot Jambi dan stakeholder sepakat berupaya untuk terus memperkuat kebijakkan dan upaya pengendalian inflasi, terutama menjelang periode Ramadhan dan hari besar keagamaan nasional idulfitri pada April mendatang.

Baca :  Sukses Taklukkan Beragam Materi Gultor, Kasad Terima Brevet Anti Teror Kehormatan

Upaya yang dilakukan diantaranya dengan cara mendorong penguatan ketahanan pangan dan memotivasi masyarakat untuk melakukan kegiatan menanam secara mandiri, terutama menanam tanaman produktif di pekarangan rumah masing-masing.

Dandim Letkol Arm Eko Pristiono, S.H., M.I.Pol mengapresiasi upaya tersebut. Tentunya Dandim akan meneruskan melalui para Babinsa agar program Gerakan Ayo Menanam dapat digaungkan kewilayahan sampai tingkat yang paling rendah, yakni RT.

Baca :  Wujud Penghargaan Kepada Prajurit, Danrem 044/Gapo Gelar Upacara Kenaikan Pangkat

Dandim juga mengajak kepada seluruh lapisan masyarakat untuk ikut andil dengan menanam tanaman produktif yang bisa dimanfaatkan untuk mengantisipasi ketahanan pangan ditengah kesulitan jelang datangnya Ramadhan dan hari besar keagamaan, ujar Dandim.**

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Dandim 0415/Jambi Cek Tanggul Kanal Jebol Di Kumpeh Ilir

Warta TNI

Pastikan Berjalan Tertib, Babinsa Serka Miskaryanto Monitor Penyaluran Bansos Beras

Warta TNI

Jalin Silaturahmi Serta Pererat Kebersamaan, Babinsa Bersama Tiga Pilar Hadiri Halal Bihalal

Warta TNI

Di Lanny Jaya Ada Pondok Pintar Bagi Anak Negeri

Warta TNI

TNI Kembali Temukan Ladang Ganja Seluas Lima Hektar Di Perbatasan RI-PNG

Warta TNI

Satgas Yonif Raider 142/KJ Ikuti Apel Gabungan TNI/Polri dan ASN Pemkab Yalimo

Warta TNI

Panglima TNI : Dengan Persatuan dan Kesatuan Semuanya Dapat Diselesaikan Dengan Baik

Warta TNI

SALUT! Demi Warga, Babinsa Di Samarinda Ini Rela Gadaikan Motor Atasi Macet