Program Pipanisasi Kasad, Wujudkan Mimpi Petani di Nganjuk Kunjungi Papua, Wakasad Tinjau Sarpras Satuan Jajaran TNI AD Berkontribusi Besar Turunkan Angka Stunting, 31 Babinsa Terima Penghargaan BKKBN Panglima TNI Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat 75 Perwira Tinggi TNI Semangat Letkol Nugraha Membangun Bumi Serasan Sekundang Sampai Ke Pelosok Desa

Home / Warta TNI

Senin, 9 Oktober 2023 - 19:03 WIB

Peduli Sesama, Babinsa Koramil 10/JS Sumbangkan Darah Pada Baksos Di Kelenteng Leng Chun Keng

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Babinsa Koramil 415-10/Jambi Selatan Dim 0415/Jambi Sertu Kholik sumbangkan Darah dalam rangka menyambut hari besar umat Khonghucu Bakti Sosial di Kelenteng Leng Chun Keng Kota Jambi, Senin (09/10/2023).

Kali ini bersama beberapa instansi lain, Koramil 415-10/Js turut berpartisipasi dengan mengikutsertakan Babinsa mealksanakan donor darah yang digelar oleh Umat Khonghucu bekerja sama dengan PMI yang berlangsung di Rumah Ibadah Kelenteng Leng Chun Keng RT 03 Kel Talang Jauh Kota Jambi.

Baca :  Bukti Kedekatan Rakyat Dengan TNI, Seorang Warga Serahkan Temuan Mortir Ke Satgas Yonarhanud 12/SBP

Sertu Kholik mengungkapkan, kegiatan donor darah ini merupakan wujud partisipasi TNI dalam rangka menjaga ketersediaan darah di PMI Kota Jambi.

Menurutnya, kegiatan donor darah merupakan suatu tindakan yang mulia, karena setetes darah yang diberikan sangat berarti dan bermanfaat bagi kelangsungan hidup orang yang membutuhkannya.

Baca :  Babinsa Ramil 12/Pasar Hadiri Sosialisasi IBM Terkait Bahaya Narkoba

Dengan mendonorkan darah, menurutnya, berarti memberikan manfaat bukan hanya kepada penerima donor saja, namun bermanfaat juga bagi pendonornya.

“Setetes darah yang kita sumbangkan akan menyelamatkan nyawa seseorang. Untuk itu, sekecil apapun nilai kebaikan yang kita berikan kepada sesama pasti akan mendapatkan pahala dari Tuhan Yang Maha Esa,” tuturnya.

Ia berharap, darah yang disumbangkan dapat berfungsi dan bermanfaat bagi orang lain yang membutuhkan, dan mengajak setiap orang yang memenuhi syarat untuk bersedia mendonorkan darahnya.

Baca :  Ketua Persit KCK Ranting 13 Ramil 415-12 Pasar Ikuti Pertemuan Gabungan Persit PD II Sriwijaya Melalui Platform Zoom Meeting

Melalui Babinsanya Danramil 415-10/JS berpesan, “Setetes darah dapat menyelamatkan nyawa, maka dari itu setiap warga yang memenuhi syarat kesehatan dapat mendonorkan darahnya, karena tiap tetes darah yang anda sumbangkan begitu berharga buat orang lain yang memerlukan,” pungkasnya.**

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Tumbuhkan Rasa Kekompakan dan Disiplin, Babinsa Koramil 10/Jambi Selatan Latih PBB Siswa

Warta TNI

Jalan TMMD Sudah Dilalui Warga Kembang Seri Baru Membawa Hasil Kebun

Warta TNI

Bantu Warga Terdampak Pandemi Covid 19, Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Beri Bantuan Sembako

Warta TNI

Pangdam II/Swj Sapa Keluarga Besar Korem 041/Gamas

Warta TNI

Kodim 0419/Tanjab Terima Bimtek Sisrendal Binter Dari Pusterad

Warta TNI

174 Calon Tamtama PK TNI AD Reguler dan Keagamaan Ikuti Sidang Pantukhir

Warta TNI

Babinsa Koramil 05/Sengeti Hadiri Training Masyarakat Peduli Api di Desa Tanjung Lanjut

Warta TNI

Berkat Bantuan Dandim 0422/LB, Akhirnya Penderita Kanker Mulut Ini Selesai Di Operasi