Pembangunan Batalyon Penyangga, Wujud Komitmen TNI AD dalam Percepatan Pembangunan di Papua Wujudkan Situasi Keamanan Wilayah yang Kondusif, Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo Kodam I/BB Segera Bangun 5 Jembatan Bailey di Kabupaten Agam Progres Pembangunan Musholla Desa Fajar Indah Sudah Tahapan Pengecatan Usung Nuansa Dan Konsep Minimalis, Ini Penampakan RTLH TMMD Kodim 0404/Muara Enim

Home / Warta TNI

Sabtu, 2 Desember 2023 - 10:18 WIB

Panglima TNI Ajukan Kenaikan Uang Lauk Pauk Prajurit TNI

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto kembali menyampaikannya  dihadapan awak media, usai penyerahan tongkat estafet kepemimpinan Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) kepada Jenderal TNI Maruli Simanjuntak melalui upacara serah terima jabatan, bertempat di Mabesad, Jakarta, Jumat (1/12/2023)./SWJDAILY

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto kembali menyampaikannya  dihadapan awak media, usai penyerahan tongkat estafet kepemimpinan Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) kepada Jenderal TNI Maruli Simanjuntak melalui upacara serah terima jabatan, bertempat di Mabesad, Jakarta, Jumat (1/12/2023)./SWJDAILY

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Saat fit & proper test Panglima TNI di Gedung DPR RI, disampaikan Visi dan Misi Panglima TNI serta implementasi prioritas Panglima TNI, yakni well trained, well equiped dan well paid, dimana Prajurit TNI harus terlatih, memiliki persenjataan yang canggih serta memiliki kesejahteraan yang baik sehingga diharapkan para prajurit bisa profesional dalam menjalankan tugasnya serta bisa  mencukupi kebutuhannya sehari-hari.

Baca :  Kasum TNI Pimpin Sertijab Asrenum dan Aster Panglima TNI

Terkait well paid Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto kembali menyampaikannya  dihadapan awak media, usai penyerahan tongkat estafet kepemimpinan Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) kepada Jenderal TNI Maruli Simanjuntak melalui upacara serah terima jabatan, bertempat di Mabesad, Jakarta, Jumat (1/12/2023).

Panglima TNI menyampaikan masalah kesejahteraan prajurit TNI, bahwa hal tersebut sudah dilaporkan ke Presiden RI dalam rapat terbatas kabinet. “Beberapa waktu lalu, telah dilakukan rapat terbatas dengan bapak Presiden diikuti oleh Menteri Keuangan kemudian Bappenas, Menteri BUMN dan Kapolri, saya menyampaikan bahwa uang lauk pauk prajurit itu masih di bawah standar yaitu Rp. 88.000,” ungkapnya.

Baca :  Karya Bakti Dalam Rangka HUT Kodam Cenderawasih Ke-61 Tahun 2024

Panglima TNI lebih lanjut menjelaskan bahwa uang lauk pauk tersebut lebih rendah dari personel Kepolisian Republik Indonesia. “Apabila dibandingkan dengan Polri itu sangat jauh, Polri sudah Rp. 200.000,- sampai Rp. 300.000,-, sehingga saya sampaikan, dan beliau menyetujui jadi sebelum 2024 mudah-mudahan terealisasi untuk ULP prajurit bisa disamakan dengan Polri,” jelasnya.**

Baca :  KRI Diponegoro-365 Laksanakan Latihan Bersama Dengan LAF-Air Force

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Dandim 0419/Tanjab Buka Diksar Bela Negara Menwa UIN Sultan Thaha Tahun 2021

Warta TNI

Gubernur Jambi Apresiasi Gerai Vaksinasi Oleh Koramil Telanaipura

Warta TNI

Kodam XVII/Cenderawasih Gelar Lepas Sambut Pangdam Di Sasana Krida Kantor Gubernur Papua

Warta TNI

Kasad Apresiasi Gerak Cepat Penangkapan Pembunuh Sadis Babinsa dan Istri di Papua

Warta TNI

Kasad Anugerahkan Bintang KEP Kepada Pimpinan BPK RI

Warta TNI

Kodam II/Sriwijaya Akan Gelar TMMD Ke-118 Di 5 Kabupaten Di Wilayah Sumbagsel

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Dukung Tim Investigasi HAM Dari Kemenkopolhukam

Warta TNI

Dukung Program Swasembada Pangan, Babinsa Lakukan Pendampingan Menanam Padi