Wakasad : Tugas Prajurit Adalah Menciptakan Kedamaian dan Rasa Aman KRI Diponegoro-365 Laksanakan Latihan Bersama Dengan LAF-Air Force Panglima TNI Kunjungi Special Air Service Regiment (SASR) Langkah Budi Setiawan Kian Mantap Menatap Pilwako Jambi 2024 Ini Alasan Danrem 081/DSJ Tanam Padi Dini Hari

Home / Warta TNI

Rabu, 24 Januari 2024 - 19:12 WIB

Dandim 0415/Jambi Bersama Pj Walikota Jambi Cek Gudang Logistik Pemilu 2024

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Dandim 0415/Jambi Letkol Arm Eko Pristiono bersama PJ Walikota Jambi Sri Purwaningsih mengunjungi dan mengecek Gudang Logistik Pemilu 2024 Kota Jambi yang bertempat di Kelurahan Talang Bakung Kec. Paal Merah Kota Jambi dan di gudang logistik di lapangan Hall Recent Kelurahan Payo Selincah Kecamatan Paal Merah Kota Jambi, Rabu (24/01).

Baca :  Tingkatkan Silaturahmi, Babinsa Hadiri Undangan Buka Puasa Bersama MPC Ormas Pemuda Pancasila Kota Jambi

Pada pengecekan tersebut nampak pula mendampingi Wakapolresta Jambi AKBP Ruli Andi Yunianto SIK, Denpom II Jambi, Sekda Kota Jambi, Kajari Jambi dan Kasatpol PP Kota Jambi.

Kunjungan tersebut dalam rangka mengecek situasi kondisi logistik Pemilu 2024 dan pengamanannya.

Personel gabungan melakukan pengamanan mulai tahapan hingga akhir pemilu 2024 yang tinggal beberapa Minggu lagi tepatnya 14 Februari 2024 mendatang.

Baca :  TNI Bersama Tim Gabungan Berhasil Temukan Korban Nelayan Yang Hilang Saat Menjaring Ikan

PJ Walikota Jambi mengatakan bahwa tiga pilar melakukan pengecekan kondisi dan memastikan ketersediaan logistik Pemilu 2024 serta keamanan logistik Pemilu 2024 ini dipastikan aman dan kondusif.

Serta pengecekan TPS yang terdampak naiknya debit air sehingga dapat menghalangi proses pemungutan suara maka diambil kebijakan pemindahan TPS ketempat lebih aman agar proses pemilu 2024 dapat berjalan aman lancar dan kondusif.

Baca :  Wasev ke Mamuju, Waaster Kasad Harap TMMD 119 Bermanfaat Untuk Masyarakat

Tiga pilar Pemkot Jambi bersama Kodim0415/Jambi dan Polresta Jambi memperkuat sinergi dan memastikan tahapan Pemilu di Kota Jambi berjalan dengan baik, dan dihimbau untuk bersama-sama mensukseskan Pemilu 2024 aman, damai ,nyaman dan lancar ” ungkap PJ Walikota.**

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Kasiter 044/Gapo Dampingi Waaster Kasad Meninjau TMMD Di Muaraenim

Warta TNI

Babinsa Koramil 06/Pijoan Hadiri Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional dan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional di SDN 29/Desa Sungai Bertam

Warta TNI

Satgas Yonif 125/SMB Ajari Masyarakat Mengolah Daging Menjadi Dendeng

Warta TNI

TNI Bantu Proses Evakuasi Insiden Crash Heli Di Mimika Papua

Warta TNI

Diakhir Tahun, Gerai Vaksinasi Koramil Telanaipura Didominasi Pedagang Pasar

Warta TNI

Wujudkan Kepedulian TNI Terhadap Rakyat, Dandim 0409/RL Kunjungi Masyarakat Binaan

Warta TNI

Danramil Telanaipura Hadiri Do’a Bersama Sambut Bulan Ramadhan

Warta TNI

Kick Off The Rising Tide-A Resonanse 2023 Rute Aceh-Jakarta Tiba di Wilayah Kodim 0415/Jambi