Kode Berpasangan Lagi di Pilgub Jambi, Inilah Bukti Keakraban Al Haris dan Abdullah Sani 142 Orang Putra Terbaik Bangsa Ikuti Pendidikan Secata Di Rindam II/Swj Navy Fun Run Hardikal Ke-78, Ribuan Runners Jelajahi Kawah Candradimuka TNI AL Bumimoro Dikmata TNI AD 2024, Tempa Ribuan Putra Bangsa Jadi Prajurit Sejati Pangdam II/Swj Ingatkan Para Dansatgas TMMD 120 Agar Anggaran yang di Percayakan ke TNI Harus Dipertanggungjawabkan

Home / Warta TNI

Rabu, 16 Februari 2022 - 19:08 WIB

Perkuat Sinergitas, Pangdam XVII/Cenderawasih Berkunjung Ke Mapolda Papua

Perkuat Sinergitas, Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Teguh Muji Angkasa, S.E., M.M Berkunjung Ke Mapolda Papua. (Foto/Pendam Cenderawasih)

Perkuat Sinergitas, Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Teguh Muji Angkasa, S.E., M.M Berkunjung Ke Mapolda Papua. (Foto/Pendam Cenderawasih)

SRIWIJAYADAILY.CO.ID, Jayapura – Dalam kunjungan kerjanya, Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Teguh Muji Angkasa, S.E., M.M berkunjung ke Mapolda Papua disambut langsung langsung oleh Kapolda Irjen Pol Mathius D Fakhiri berserta para pejabat Polda Papua, Rabu (16/02/2022).

Kapendam XVII/Cenderawasih Kolonel Inf Aqsha Erlangga, S.H., M.H. dalam keterangan tertulisnya mengatakan bahwa kegiatan kunjungan tersebut sebagai silaturahmi Bapak Pangdam XVII/Cenderawasih selaku pejabat baru untuk menjalin komunikasi antara Kodam XVII/Cenderawasih dan Polda Papua.

Baca :  9 Perwira Remaja Ikuti Tradisi Penerimaan Warga Yonif 147/ KGJ

“Ini wujud sinergitas yang selama ini terjalin dengan baik antara Kodam dan Polda Papua,” ungkap Kolonel Inf Aqsha.

Baca :  Panglima TNI Sambut Kedatangan Hercules TNI AU C-130 J Selesai Misi Palestina

Sementara itu Kapolda Papua Irjen Pol Mathius D Fakhiri menyambut baik kunjungan kerja dari Pangdam XVII/Cenderawasih.

“Saya ucapkan terima kasih kepada Bapak Pangdam XVII/Cenderawasih atas kunjungannya ke Polda Papua. Kami merasa senang bisa bersilaturahmi,” tutur Kapolda.

Baca :  Atasi Kesulitan Warga, Babinsa Kodim 0423/BU Bantu Perbaiki Jembatan Rusak

Pejabat Kodam yang turut mendampingi Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Teguh Muji Angkasa, S.E., M.M antara lain Asisten Perencanaan Kodam (Asrendam) Kolonel Arh Ignatius Wahyu Jatmiko dan Asisten Personel Kasdam Kolonel Arm Wahyudi Dwi Santoso, S.E. (Pendam XVII/Cenderawasih).

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Babinsa Jajaran Kodim 0403/OKU Bantu Warga Bersihkan Sisa Material Longsor

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Pimpin Penamanan Pohon Serentak Di Tanjab Timur

Warta TNI

Satgas TNI 412 Kostrad Tingkatkan Perekonomian Masyarakat Melalui Pembangunan Pasar Di Pedalaman Papua

Warta TNI

Dandim 0415/Jambi Tak Terima TNI Disebut Seperti Gerombolan, Effendi Simbolon Diminta Segera Minta Maaf

Warta TNI

Pejabat Kodam XVII/Cendrawasih Sambut Kedatangan Brigjen TNI R. Sidharta Wisnu Graha

Warta TNI

Kasad Pimpin Upacara Pemakaman Militer Alm. Brigjen TNI Stepanus Mahury

Warta TNI

Bentuk Karakter Disiplin Pelajar, Babinsa Koramil 10/Jambi Selatan Latih Baris Berbaris

Warta TNI

Koordinasi dan Komunikasi Lintas Sektoral, Kunci Keberhasilan Kepanitiaan KTT G20