Digembleng Ala Militer, Atlet Sulteng Jalani Puslatda PON XXI, Brigjen TNI Dody Triwinarto : Mental Petarung dan Disiplin Bekali Peserta Seleksi Dansat Kewilayahan dan Tempur, Ini Pesan Wakasad Turun Langsung Temui Prajurit, Kasad Gali Aspirasi dan Cek Kesejahteraan Anggotanya Pimpin Sertijab dan Tradisi Korps, Pangdam Cenderawasih Tegaskan Pentingnya Kerjasama dan Konsistensi Mantan Bupati Usman Ermulan Memuji Langkah Budi Setiawan Maju Sebagai Wali Kota Jambi 2024

Home / Warta TNI

Selasa, 22 Februari 2022 - 10:25 WIB

Tingkatkan Perekonomian Warga Timika, Babinsa Bersama Warga Tanam Petatas

SRIWIJAYADAILY.CO.ID, Timika – Anggota Koramil 1710-02/Timika dipimpin Pelda Agus Salim bersama warga menanam Petatas di lahan Bapak Exi (45) yang merupakan petani lokal di kampung Damai, Distrik Kwamki Narama, Kabupaten Mimika, Selasa (22/02).

Baca :  Babinsa Koramil Pasar Bantu Pengamanan Warga yang Berziarah ke Makam Sambut Ramadhan

Petatas tersebut dipilih karena sudah menjadi makanan pokok bagi warga setempat selain beras dan petatas juga bisa dijual ke pasar jika jumlahnya sudah memenuhi kebutuhan keluarga.

“Apalagi disini Petatas masih tinggi peminatnya oleh sebab itu kami membantu petani setempat yang akan mempercepat proses penanaman untuk kesejahteraan petani kedepannya,” kata Pelda Agus Salim.

Baca :  Kodim Muara Enim Terima Hibah Terbesar Di Jajaran Kodam II/Swj Pada Program TMMD Ke 120 Tahun 2024

Lebih lanjut Babinsa di Koramil Timika juga berkomitmen akan senantiasa mendukung kegiatan masyarakat dalam memaksimalkan potensi wilayahnya untuk tingkatkan perekonomian.

Baca :  Wasev ke Mamuju, Waaster Kasad Harap TMMD 119 Bermanfaat Untuk Masyarakat

“Dengan harapan bantuan kami ini merupakan wujud dukungan kepada produktifitas warga yang bisa dijadikan contoh bagi warga lainnya,” tutupnya. (Pendam XVII Cenderawasih)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Kasad Pimpin Sertijab 3 Pejabat TNI AD, Brigjen TNI Kristomei Sianturi Jabat Kadispenad

Warta TNI

Tanamkan Wawasan Kebangsaan Sejak Dini, Anggota Satgas Pamtas RI-PNG Yonif RK 111/KB Wujudkan Mimpi Anak Pedalaman Papua Selatan

Warta TNI

Kepedulian Satgas Yonif 143/TWEJ Kepada Warga Di Pegunungan Bintang

Warta TNI

Kodim 0420/Sarko Bersama Lintas Sektoral Bersinergi Sukseskan MTQ Tingkat Provinsi Jambi Tahun 2023

Warta TNI

Asops Panglima TNI Pimpin Pertemuan Ke-9 Ausindo JOESC tahun 2022 di Australia

Warta TNI

Hadiri HUT Jambi, Pangdam II/Sriwijaya Terima Penghargaan

Warta TNI

Sosialisasi Doktrin Teritorial TNI AD TA 2023 Di Lingkungan Kodam II/Sriwijaya

Warta TNI

TNI AD Kerahkan Ratusan Prajurit Tangani Bencana Banjir dan Tanah Longsor di Manado