Tutup Apel Dansat 2024, TNI AD Lepas Tukik dan Burung ke Alam Liar Babinsa Ampel Hadiri Tradisi Grebeg Air Bersih Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan

Home / Warta TNI

Jumat, 28 Juli 2023 - 18:49 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Prajurit Kodim 0418/Plg Bantu Warga Panen Padi

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Sebagai ujung tombak di kewilayahan, peran seorang Babinsa tidak bisa dipandang sebelah mata, mengingat kewajibannya harus selalu hadir dan membantu kesulitan serta meringankan beban warga masyarakat binaannya.

Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 418-03/Plaju Serda Doddy Firmansyah dan Koptu Yudha yang membantu warga binaannya Bapak Parsin Kasmuri memanen padi, Jum’at (28/7/2023).

Baca :  Perwira Muda TNI AD Persembahkan Perspektif Indonesia dalam Diskusi Panel Isu Strategis Kawasan Asia Tenggara di Seskoad Amerika Serikat

Kegiatan membantu warga ini, dilakukan Babinsa Koramil 418-03/Plaju di sawah milik Bapak Parsin di Lorong Perguruan Gang Depok 2 RT 07 RW 02 Kelurahan Talang Bubuk Kecamatan Plaju Kota Palembang.

Baca :  Ibarat Sekali Merengkuh Dayung Dua Tiga Pulau Terlampaui, Buah Manis TMMD KE-119 Di Muba

Serda Doddy didampingi Koptu Yudha mengatakan, dalam rangka mendukung ketahan pangan, hari ini kita langsung turun ke sawah untuk membantu bapak Parsin memanen padi di sawah miliknya.

“Kegiatan membantu Bapak Parsin ini tentunya bukan hanya dilakukan saat panen saja, akan tetapi saat penyemaian bibit padi, pengolahan lahan sawah, pemupukan hingga perawatan sampai panen,” katanya.

Baca :  Pangdam II/Swj Tegaskan Tidak Ada Hari Libur, Optimalisasi Lahan Bisa Selesai Satu Minggu

“Dengan turut membantu, diharapkan bapak Parsin dapat terus termotivasi dan selalu semangat, serta rajin dalam mengolah lahan pertaniannya,” pungkasnya. (Pendam II/Sriwijaya)

 

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Pimpin Upacara Penurunan Bendera Sang Merah Putih

Warta TNI

Dandim 0420/Sarko Olahraga Bersama Prajurit

Warta TNI

Babinsa Bangun Pos Kamling Bersama Warga Ciptakan Kondisi Aman

Warta TNI

Danrem 045/Gaya Ikuti Zoom Meeting Bersama Menkes RI Bahas Percepatan Vaksinasi Booster

Warta TNI

Danramil Sengeti dan Anggota Ikut Senam Jantung Sehat Bersama

Warta TNI

Ini Pesan Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa Saat Memimpin Sertijab Pejabat Kodam XVII/Cenderawasih

Warta TNI

Wujud Sinergitas, Babinsa Komsos Dengan Perangkat Kelurahan

Warta TNI

HUT Ke 70 Yonif Raider 142/KJ, Prajurit Gelar Doa Bersama dan Ikrar Kesetiaan