Prajurit Yonif 144/Jaya Yudha Melaksanakan Lomba Memasak Peringati HUT KORPRI Ke-52 Tahun 2023, PNS TNI Kodam II/Sriwijaya Menggelar Acara Syukuran Resmi Jadi Kepala Staf TNI AD, Jenderal Maruli Simanjuntak Pastikan TNI AD Netral di Pemilu 2024 Babinsa Ajak Warga Berdayakan Sampah Menjadi Tabungan Emas Gaspoll, Hari Pertama Kerja Danrem 042/Gapu Laksanakan Program Kodam II/Sriwijaya Masuk Kampus

Home / Warta TNI

Jumat, 28 Juli 2023 - 14:27 WIB

Sambut Bulan Proklamasi Kemerdekaan, Dandim 0415/Jambi Ajak Warga Bangkitkan Rasa Nasionalisne Bernuansa Merah Putih

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Komandan Kodim 0415/Jambi Letkol Arm Eko Pristiono, S.H., M.I.Pol., mengatakan Bendera Merah Putih yang merupakan simbol negara itu bertujuan untuk menggugah kecintaan masyarakat serta membangkitkan rasa nasionalisne, sekaligus untuk mengingatkan masyarakat mengenai sejarah dan momentum Kemerdekaan

Guna membangun semangat nasionalisme, menjelang memasuki HUT Kemerdekaan RI ke – 78 yang puncaknya diperingati pada 17 Agustus 2023, Jajaran Komando Distrik Militer (Kodim) 0415/Jambi bersama Bupati dan pemangku Forkopimda Kabupaten Muaro Jambi, Jumat (28/7) membagikan Bendera Merah Putih kepada masyarakat di kawasan Tugu Juang Sengeti, Kabupaten Muarojambi.

Baca :  Satgas TMMD Gunakan Jalur Sungai Untuk Pendistribusian Material

Mendapat respon positif dari masyarakat, Dandim berpesan kepada warga yang hadir untuk mencintai Merah Putih.

Baca :  Babinsa Lubuk Dalam Bersama Warga Evakuasi Pohon Tumbang Di Jalan Lintas Baturaja - Muaradua

“Jadikan bulan Proklamasi Kemerdekaan ini untuk membangkitkan semangat Kita untuk berjuang dan berkarya”, tegas Eko.

Turut hadir pada kesempatan tersebut diantaranya Pj Bupati Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah, Kapolres Muaro Jambi AKBP Muharman, Pasiterdim 0415/Jambi Mayor Inf Beni, Kepala OPD di lingkungan Pemerintahan Kab. Muaro Jambi serta warga dan anak sekolah.

Baca :  Dansatgas Tinjau Perkembangan TMMD Di Desa Kembang Ayun

Kegiatan diakhiri dengan membagi-bagikan Bendera Merah Putih berbagai ukuran kepada pengguna jalan baik roda dua maupun angkutan jalan lainnya serta kepada anak-anak sekolah. (**)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Koramil Telanaipura Bersama Aparat Kecamatan Tegakkan Prokes Di Kawasan Danau Sipin

Pendam II Sriwijaya

Warga Gunung Katun Bangga Dapat Bantuan Pembangunan Infrastruktur Dari Satgas TMMD Ke 118

Warta TNI

Korem 045/Garuda Jaya Gelar Komunikasi Sosial Dengan Aparat Pemprov Babel

Warta TNI

Korem 042/Gapu Gelar Taklimat Akhir Pengawasan Post Audit Itdam II/Swj TA 2023

Warta TNI

Berkah Di Bulan Ramadhan, Kodim 0409/RL Bagikan 200 Paket Sembako

Pendam II Sriwijaya

Wujud Bhakti TNI, Prajurit Kodim Palembang Mulai Data RTLH Kembali

Warta TNI

Animo Pendaftar Cata TNI-AD Lintas Agama di Korem Baladhika Sangat Tinggi

Warta TNI

Kasad Tinjau Kesiapan Tim AARM 30/2022