Dari Kampung Ivi Hamad, Merauke, TNI AD Dukung Ketahanan Pangan Antisipasi Darurat Pangan Nasional, Korem 081/DSJ Targetkan 1800 Hektar Tanaman Padi dan Jagung Rabinniscab Komlek TNI AD, Kapushubad : Lakukan Inovasi dan Kreatifitas Untuk Majukan Satuan dan Profesionalitas Prajurit Direktur Keuangan TNI AD Pimpin Rabinniscab Keuangan TNI AD Tahun 2024 Peringatan 61 Tahun Integrasi Papua, Satgas Yonif 122/TS Bersama Pemda Rekor Muri Pembentangan Bendera Merah Putih Terpanjang

Home / Warta TNI

Kamis, 15 Juni 2023 - 07:51 WIB

Wujudkan Keluarga Sehat dan Sejahtera, Kodim 0415/Jambi Gelar Pelayanan KB Kesehatan

Jambi, sriwijayadaily.co.id – Dengan bertemakan “TNI AD Bersama Rakyat Menjadikan Keluarga Sehat dan Sejahtera” Kodim 0415/Jambi selenggarakan Program KB Kesehatan Semester I Th. 2023 bertempat di Mall Jamtos Jl. Kapt. A. Bakaruddin, Simpang III Sipin Kec. Kota Baru Kota Jambi, Rabu (14/06/2023).
Dalam pelaksanaannya dihadiri oleh Pasiterdim 0415/Jambi Mayor Inf Beni, Dokter dan tenaga medis dari Dinas PPKB Kota Jambi, Denkesyah 02.04.02. Jambi, PMI Kota Jambi dan Dinkes Kota Jambi.

Pada kesempatan tersebut, Dandim 0415/Jambi Letkol Arm Eko Pristiono, S.H., M.I.Pol., yang disampaikan oleh Pasiter Mayor Inf Beni mengatakan, Program KB Kesehatan ini merupakan kegiatan yang sangat penting dilaksanakan karena untuk mengetahui perbandingan ideal antara perkembangan kependudukan dengan daya dukung dan daya tampung lingkungan serta memenuhi oebutuhan generasi sekarang tanpa harus mengurangi kemampuan dan kebutuhan generasi mendatang.

Baca :  Tim Inspeksi COE Berikan Apresiasi Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J Minusca Car

“Hal ini menjadi salah datu poin penting dalam program kependudukan yang akan dilaksanakan oleh pemerintah, melalui pelaksanaan kegiatan program keluarga berencana ini, sehingga menunjang kehidupan bangsa karena peningkatan kualitas sumber daya manusia yang tinggi akan dapat menjadi beban dan bahkan sumber masalah dalam pelaksanaan pembangunan”.ujar Beni.

Baca :  Babinsa Koramil Pasar Laksanakan Pengamanan Kegiatan Pasar Bedug

“Harus kita sadari bersama, bahwa dengan adanya kegiatan ini membantu pemerintah dalam pemberdayaan demografi khususnya di wilayah Kota Jambi, sasaran program KB kesehatan adalah untuk meningkatkan kepedulian serta peran masyarakat melalui pendewasaan usia perkawinan, pengaturan jumlah angka kelahuran dan pembinaan ketahanan keluarga yang ada pada akhirnya diharapkan mampu meningkatkan kesejahteraan keluarga dalam mewujudkan keluarga kecil bahagia dan sejahtera”.imbuhnya.

Baca :  Wujudkan Prajurit Dan PNS Yang 'PRIMA', Personel Kodam II/Swj Ikuti Ceramah Bintal

“Melalui program KB kesehatan ini dapat mewujudkan sinergitas antara TNI, Pemerintah dan BKKBN dalam usaha meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat”, tambah Beni.

“Kita sam-sama berharap dengan adanya kegiatan KB kesehatan ini dapat menciptakan program keluarga berencana yang bermasyarakat dengan mewujudkan masyarakat kecil yang bahagia dan sejahtera serta meningkatkan kualitas kesehatan guna meningkatkan taraf hidup dan kesejahteraan masyarakat di wilayah teritorial Kodim 0415/Jambi,” ungkapnya. (Pendim0415/ F1R)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

TNI Berhasil Sita 2 Senjata Api Laras Panjang Dan Logistik Milik KST Nduga

Warta TNI

Buka Jalan Untuk Bangun Sekolah, Kodim 0613/Ciamis Kolaborasikan Program Padat Karya Dengan Karya Bhakti TNI

Warta TNI

Pengungsi Di Makodim 1702/JWY Terima Bantuan Langsung Dari Kemensos RI

Warta TNI

Panglima TNI Tinjau Vaksinasi Di Merauke

Warta TNI

Satgas Yonif R 200/BN Berikan Layanan Kesehatan Terbaik Kepada Masyarakat Elelim

Warta TNI

Babinsa Ramil Telanaipura Bersama Masyarakat Berbagi Takjil Di Bulan Ramadhan

Warta TNI

Dandim 0309/Solok Hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj 1444 H Di Majid Agung Al Muhsinin

Warta TNI

Kesdam XVII/Cenderawasih Gelar Komsos Dengan Kerukunan Adat Jayawijaya Di Jayapura