Budi Setiawan Bakal Gelar Nobar Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Media Center, Terbuka untuk Umum Tutup Apel Dansat 2024, TNI AD Lepas Tukik dan Burung ke Alam Liar Babinsa Ampel Hadiri Tradisi Grebeg Air Bersih Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan

Home / Warta TNI

Jumat, 16 Juni 2023 - 07:02 WIB

116 Orang Calon Akmil Tahun 2023 Tingkat Sub Pandasus Palembang Ikuti Sidang Parade

Palembang, sriwijayadaily.co.id – Sebanyak 116 orang Calon Taruna dan Taruni Akademi Milter (Akmil) Tahun Anggaran 2023 Tingkat Sub Pandasus Palembang mengikuti Sidang Parade, bertempat di Aula Vijaya Kusuma Markas Ajendam II Sriwijaya Palembang, Rabu (14/06/2023) kemarin.

Pelaksanaan Sidang Parade Penerimaan Calon Taruna dan Taruni Akmil tersebut, dipimpin oleh Aspers Kasdam II Sriwijaya Kolonel Inf Rudi Firmansyah, S.E., M.M., didampingi Kaajendam II/Swj, Asintel Kasdam II/Swj, Kajasdam II/Swj, Waka Ajendam, Waaspers, Irdya Pers Itdam II/Swj, Katim Kesdam II/Swj dan Katim Min Ajendam II/Swj.

Baca :  Peduli Kesehatan Warga, Babinsa Koramil 12/Pasar Dampingi Fogging

Seleksi penerimaan Calon Taruna dan Taruni Akmil ini, merupakan salah satu Program Kerja TNI AD dalam rangka penyediaan personel guna memenuhi kebutuhan organisasi TNI AD.

Para peserta yang mengikuti Sidang Parade kali ini merupakan calon-calon terbaik, karena mereka telah melewati seluruh tahapan pemeriksaan awal yang sangat ketat dan teliti, yang meliputi aspek Administrasi, Kesehatan, Jasmani dan Mental Ideologi (MI), yang dilaksanakan secara obyektif serta transparan sesuai ketentuan.

Baca :  Wujudkan Prajurit Dan PNS Yang 'PRIMA', Personel Kodam II/Swj Ikuti Ceramah Bintal

Adapun proses Sidang Parade Taruna/Taruni ini senantiasa dilaksanakan secara transparan dan objektif, sesuai standar serta norma yang telah ditentukan, yakni melalui 3 gelombang.

Baca :  Peduli Kesehatan Masyarakat, Kodam II/Swj Gelar Pengobatan dan Sunatan Gratis

Untuk gelombang pertama merupakan peserta Calon Taruna IPA sebanyak 88 orang, kemudian gelombang kedua sebanyak 13 orang yang merupakan Calon Taruna IPS, dan gelombang ketiga adalah Calon Taruni sebanyak 15 orang.

Bagi mereka yang dinyatakan lulus, selanjutnya akan mengikuti tahap pemeriksaan dan pengujian lanjutan Tingkat Sub Panitia Pusat. (Pendam II/Sriwijaya).

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Panglima TNI : Dimanapun TNI Berada TNI Harus Punya Nilai Manfaat Bagi Masyarakat, Termasuk Bantu Program Desa

Warta TNI

“Kopassusku, Kopassus Kita, Kopassus Indonesia”, Kopassus yang Ditakuti Lawan dan Dicintai Rakyat

Warta TNI

Kasum TNI Sambut Satgas TNI Konga Dan Milstaff Seceast UNIFIL

Warta TNI

Danrindam II/Swj Pimpin Tradisi Penerimaan Perwira Baru Dan Sertijab Dansecaba

Warta TNI

Kasad Dianugerahi Gelar Adat tertinggi Suku Dayak Mantir Hai Penambahan

Warta TNI

Tim Wasev Mabes TNI Tinjau TMMD Ke 114 Kodim 0417/Kerinci Di Desa Sulak Deras

Warta TNI

Bangkitkan Olahraga Papua Pegunungan, Piala Kasad Cup 2023 Kodim 1702/JWY Resmi Dibuka

Warta TNI

Keharmonisan Satgas Yonif 143/TWEJ Bersama Aparat Distrik Perbatasan Papua