Rantis Lapis Baja Hingga Motor Kawal TNI Siap Amankan KTT World Water Forum Bali Senyum Sumringah Terlihat Dari Warga Penerima RTLH Program TMMD 120 Kodim 0404/Muara Enim Pembangunan RTLH Milik Nuriah Pada Program TMMD Ke-120 Kodim 0404/Muara Enim Sudah Tahap Plester Dinding Kolonel Eko Pristiono Membuka Secara Resmi Kejuaraan Dandim Cup Sumatra Drag Wars 2024 Pisah Sambut Dandim 0415/Jambi, Pj Walikota Jambi Apresiasi Kolaborasi Kolonel Eko Pristiono

Home / Warta TNI

Kamis, 15 Juni 2023 - 07:54 WIB

Peduli Sesama, Anggota TNI/Polri dan Hipakad Kota Jambi Bersama Elemen Lainnya Laksanakan Donor Darah

Jambi, sriwijayadaily.co.id – Dalam rangka mewujudkan Keluarga Sehat dan Sejahtera, melalui Program KB Kesehatan TA. 2023, Kodim 0415/Jambi juga menggelar Donor Darah bertempat di Mall Jamtos Jl. Kapt. A. Bakaruddin, Simpang III Sipin Kec. Kota Baru Kota Jambi, Rabu (14/06/2023).

Acara donor merupakan kerjasama Kodim 0415/Jambi dengan Dinas Kesehatan Kota Jambi, di ikuti oleh anggota Babinsa dan Persit Kodim 0415/Jambi, juga diikuti oleh anggota Polresta Jambi, Brimob, Pol PP Kota, Damkar Kota, Dishub Kota, FKPPI, serta Hipakad dan masayarakat pengunjung.

Baca :  116 Siswa Dikmata Kodam II/Sriwijaya Dilantik Menjadi Prajurit TNI AD

Pada kesempatan itu, Pasiter Kodim 0415/Jambi, Mayor Inf Beni mengatakan donor darah berarti menyelamatkan jiwa seseorang dan menjaga kesehatan diri sendiri, sehingga sangat penting untuk secara dilaksanakan secara berkelanjutan.

Baca :  Dandim 0415/Jambi Terima Kunjungan Tim Sintelad

“Kegiatan sosial donor darah yang dilakukan ini merupakan wujud partisipasi aktif TNI dan kepedulian terhadap sesama,selain itu, untuk lebih mendekatkan diri terhadap masyarakat agar tercipta kemanunggalan TNI dengan rakyat yang semakin erat,” ungkap Beni.

Baca :  Sahat Maruli Tua Sihite, Kisah Perjuangan Penyadap Karet Jadi Prajurit TNI AD

Donor darah merupakan salah satu kegiatan sosial yang bertujuan untuk membantu antar sesama yang sedang membutuhkan transfusi darah. Namun dari segi kesehatan donor darah tidak hanya bermanfaat bagi mereka yang membutuhkan tapi bermanfaat juga untuk pendonor yang salah satunya dapat mengurangi penyakit jantung, tandasnya.(Pendim0415/F1R)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Peduli Sesama, Satgas Yonif 143/TWEJ Beli Hasil Panen Warga Di Tapal Batas Papua

Warta TNI

Prajurit Satgas TNI Konga UNIFIL 2022 Rayakan Idul Fitri 1443 H di Naqoura Lebanon

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Ikuti Seminar Nasional Peringatan HUT Ke-78 TNI Tahun 2023 Secara Virtual

Warta TNI

Sambut Tahun Baru 2022, Kodam Cenderawasih Bantu Karang Taruna Numbay Gelar Bhakti Sosial

Warta TNI

Jaga Tahun 2022 Tetap Aman, Danpos Iwaka Koramil 1710-03/Kuala Kencana Himbau Warga Jauhi Miras

Warta TNI

Danramil Pasar Kawal Langsung Kegiatan Jalan Santai Persit KCK Rem 042

Warta TNI

Melalui Vicon, Danrem 042/Gapu Bersama Pangdam Bahas Empat Program Unggulan

Warta TNI

Di Nduga Gerombolan KST Serang Pos Satgas, Satu Prajurit Marinir Gugur