Progres Pembangunan Musholla Desa Fajar Indah Sudah Tahapan Pengecatan Usung Nuansa Dan Konsep Minimalis, Ini Penampakan RTLH TMMD Kodim 0404/Muara Enim Kades Fajar Indah Apreasiasi Pembangunan RTLH Satgas TMMD Kodim 0404/Muara Enim Barisan Keluarga Budi Setiawan Luncurkan Posko Kemenangan Pilwako Jambi 2024 Wakasad : Pembangunan Satuan Krusial Bagi Pengembangan Kekuatan Pertahanan

Home / Warta TNI

Sabtu, 29 Juli 2023 - 14:08 WIB

Kodam II/Swj Gelar Open Tournament Volley Ball Dan Basket Ball Antar SMA

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Pangdam II/Sriwijaya II/Sriwijaya, diwakili Kasdam II/Sriwijaya Brigjen TNI Ruslan Effendy, S.I.P., secara resmi membuka kegiatan Open Tournament Volley Ball dan Basket Ball Pangdam Cup Tahun 2023 Antar Pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA).

Open Tournament Pangdam II/Sriwijaya Cup yang digelar Kodam II/Swj tersebut diselenggarakan di Kawasan Stadion Garuda Sriwijaya (SGS) Jasdam II/Swj Jl. Letjen Harun Sohar KM. 9 Palembang, Jum’at (28/07/2023).

Pangdam II/Swj dalam sambutannya yang dibacakan Kasdam II/Swj Brigjen TNI Ruslan Effendy menyampaikan bahwa, pertandingan Volley Ball dan Basket Ball Antar Pelajar SMA, merupakan bentuk komitmen, kepedulian dan kontribusi Kodam II/Swj terhadap pembinaan prestasi olahraga di wilayah Kota Palembang, khususnya pada cabang Volly Ball dan Basket Ball.

Baca :  Mantan Bupati Usman Ermulan Memuji Langkah Budi Setiawan Maju Sebagai Wali Kota Jambi 2024

“Melalui event ini diharapkan dapat membangkitkan kembali semangat Atlet Volly Ball dan Bola Basket dikalangan pelajar dan sekaligus menjadi ajang untuk mengukur dan memantapkan kemampuan yang telah dimiliki pemain, sehingga diharapkan akan lahir atlet-atlet berprestasi di cabang olahraga Volly Ball dan Basket Ball di wilayah “, jelas Kasdam II/Swj.

Baca :  Panen 2 Kali Setahun, Kodam II/Swj Bangun Saluran Air di Lahan Rawa

Selanjutnya, Kasdam juga menyampaikan bahwa, tujuan utama dari kegiatan ini adalah untuk membina dan memupuk rasa persaudaraan serta kebersamaan di antara sesama pelajar.

“Oleh karena itu, dalam pelaksanaan pertandingan ini, saya minta agar tetap menjunjung tinggi nilai-nilai sportivitas dan semangat persaudaraan dan persahabatan”, tegas Kasdam.

Baca :  Rabinniscab Komlek TNI AD, Kapushubad : Lakukan Inovasi dan Kreatifitas Untuk Majukan Satuan dan Profesionalitas Prajurit

“Bangun dan pelihara soliditas dan solidaritas antar sesama pelajar serta hindari perselisihan dengan mengedepankan semangat kebersamaan dan kekeluargaan”, imbuhnya.

Turut hadir bersama dalam acara pembukaan Open Tournament tersebut antara lain, Kajasdam II/Swj, Ketua MAVI Provinsi Sumsel, perwakilan PERBASI Kota Palembang, Kadispora Prov. Sumsel serta para peserta Open Tournament Volly Ball dan Basket Ball. (Pendam II/Sriwijaya)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Satgas TNI 113/JS Bagikan Tas dan Buku Sekolah

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Pimpin Sidang Pantukhir Tamtama PK TA 2022

Olahraga

Saksikan Final Liga Santri Piala KASAD Zona Sumsel Antara Tim Nurul Hasan vs Raudhatul Ulum

Warta TNI

Dandim 1702/Jwy : Listrik 24 Jam Di Tolikara Tumbuhkan Perekonomian Masyarakat

Warta TNI

Kapuskersin TNI Buka Rakernis Kersin TNI Semester II TA 2022

Warta TNI

Ini Pesan Danrem 042/Gapu Kepada Prajurit Yonif R 142/KJ Selama Melaksanakan Penugasan Di Papua

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Pimpin Sidang Pantukhir Tamtama PK TNI AD Reguler Dan Khusus Santri Serta Lintas Agama TA 2023

Warta TNI

Dandim 0415/Jambi Apresiasi Upaya Jajarannya Kelola Lahan Tidur Untuk Meningkatkan Ketahanan Pangan