Tingkatkan Pengetahuan dan Keterampilan, Prajurit Kodim 0416/Bute Ikuti Pelatihan Pembuatan Tempe Syukuran HUT Ke-78 Persit KCK, Pangdam Ingatkan Peran Istri Prajurit Apel Siaga Brigade Alsintan Kodam III/Siliwangi Pangdam II/Swj Pimpin Sertijab Kasdam dan Beberapa Pejabat Kodam Dankodiklatal Buka Pendidikan 357 Siswa Bintara TNI AL Angkatan 44/1 Tahun 2024

Home / Warta TNI

Minggu, 21 Januari 2024 - 20:25 WIB

Pangdam II/Swj Berikan Bantuan Sembako Kepada Korban Terdampak Banjir Di Kerinci

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Selain memastikan kesiapan jajarannya melaksanakan pengamanan Pemilu 2024 di wilayah Kerinci, dalam kunjungannya ke Kodim 0417/Kerinci, Pangdam II/Swj Mayjen TNI Yanuar Adil juga mengecek Posko Bencana dan memberikan bantuan sosial berupa sembako kepada masyarakat yang terdampak banjir.

Kapendam II/Swj, Kolonel Arh Saptarendra P, dalam rilisnya mengatakan pada Sabtu (20/01) kemarin, Pangdam II/Swj melaksanakan Kunjungan kerja ke Kodim 1417/Kerinci. Selain memastikan kesiapan pengamanan Pemilu oleh satuan jajarannya, Pangdam dan rombongan juga berkesempatan melaksanakan pengecekan posko Bencana serta kondisi masyarakat yang terdampak.

Baca :  Panglima TNI Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat 29 Perwira Tinggi TNI

“Untuk kegiatan Pengamanan, TNI membantu tugas kepolisian bersama dengan Pemerintah tentunya,” sambung dia.

Selain itu, Sapta juga menyampaikan bahwa Pangdam juga memberikan bantuan sosial berupa sembako kepada masyarakat yang terdampak banjir di wilayah tersebut.

Baca :  Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 52 Perwira Tinggi TNI

Kunjungan kerja Pangdam ke Kodim 1417/Kerinci dalam rangka mengecek kondisi fasilitas personel dan satuan Kodim 0417/Kerinci.

Tidak hanya itu, Pangdam juga mengingatkan Prajurit dan Keluarganya untuk menghindari pelanggaran sekecil apapun seperti Narkoba dan Judi Online, ungkapnya.

Pengecekan Posko Bencana dan pemberian sembako dilaksanakan setelah pengarahan Pangdam II/Swj personel dan anggota Persit Kodim 1417/Kerinci.

Baca :  Aslog Kasdam II/Swj Cek Swakelola Rumah Prajurit Program Kasad

Selanjutnya, Pangdam II/Sriwijaya beserta rombongan juga meninjau Pabrik Teh PTPN VI Kayu Aro Kerinci dan meninjau Lokasi Posko Bencana dan Dapur Lapangan di bangunan Eks Kantor DPRD Kota Sungai Penuh, tandasnya.

Nampak mendapingi Pangdam selain Irdam juga nampak Kapok Sahli Pangdam II/Swj, Danrem 042/Gapu, Asintel dan Asops serta Dandim dan pejabat Kabupaten Kerinci dan Sungai Penuh.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Pastikan Aman Dan Damai Prajurit Kodim 0429/Lamtim Kawal Tahap Pilkades Serentak

Warta TNI

Tingkatkan Moril Personilnya, Dandim 0309/Solok Bagikan Sepatu Olahraga Secara Gratis

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya : Dalam Pengendalian Karhutla Lakukan Tiga Tahap

Warta TNI

Korem 045/Gaya Dan Pemkab Bangka Tengah Ground Breaking Pembangunan Jalan Penghubung Desa Karakas Belilik

Warta TNI

Danrem Pimpin Acara tradisi Satuan dan Sertijab Dilingkungan Korem 045/Gaya

Warta TNI

Lestarikan Budaya Gotong Royong, Satgas Yonif R 631/Atg laksanakan Karya Bakti Pengecoran Jalan Di Pedalaman Papua

Warta TNI

Peduli Lingkungan Bersih, Pendam II/Sriwijaya Gelar Karya Bakti

Warta TNI

Lestarikan Alam dan Hijaukan Pantai, Kodim 0421/LS Tanam Mangrove