172 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia KIZI TNI Kontingen Garuda XX-T Monusco Tiba Di Indonesia Wakasad : Tugas Prajurit Adalah Menciptakan Kedamaian dan Rasa Aman KRI Diponegoro-365 Laksanakan Latihan Bersama Dengan LAF-Air Force Panglima TNI Kunjungi Special Air Service Regiment (SASR) Langkah Budi Setiawan Kian Mantap Menatap Pilwako Jambi 2024

Home / Warta TNI

Senin, 22 Januari 2024 - 16:16 WIB

KKB Tebar Teror, Warga Sugapa Mengungsi Di Areal Pos TNI

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Kembali gerombolan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) melancarkan aksi terornya terhadap masyarakat Sugapa Kab. Intan Jaya dengan membunuh warga sipil, membakar rumah dan honai, bahkan melarang menjual hasil bumi, serta mengusir warga dari Kampung. Hal ini mengakibatkan warga berbondong-bondong mengungsi di areal Pos TNI.

Baca :  172 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia KIZI TNI Kontingen Garuda XX-T Monusco Tiba Di Indonesia

Ws. Kapendam XVII/Cenderawasih Letkol Inf Candra Kurniawan, S.E.,M.M dalam keterangannya, Senin (22/1) mengatakan, seperti diberitakan sebelumnya, KKB telah menembak 1 Prajurit Polri dari Brimob Bripda Affani gugur meninggal dunia, Jumat (9/1) dan berlanjut menembak warga sipil dan membakar rumah warga.

Baca :  Timnas Dikalahkan Var, Pangdam II/Swj : Bangga, Kita Nobar Lagi Rebut Juara 3 AFC

“Akibat teror KKB ini, warga minta perlindungan dan mengungsi di tempat yang aman di sekitar Pos TNI,” Letkol Candra.

Sampai saat ini KKB juga membakar bangunan pelayanan kesehatan dan tempat ibadah. Hal ini juga menambah rasa takut dan trauma warga Sugapa.

“Saat ini Aparat TNI Polri terus berupaya melindungi masyarakat sehingga melakukan siaga dari ancaman dan serangan gerombolan KKB,” ungkapnya.

Baca :  Jalin Kerjasama, Kontingen Cambodian EOD Undang Makan Malam Kontingen Satgas Kizi TNI Konga

“Bersama TNI, warga kini terlindungi. Untuk itu diharapkan kondisi ini kembali pulih dan warga kembali ke rumah masing-masing untuk beraktivitas,” tutupnya.**

Sumber : Pendam XVII/Cenderawasih

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Bantu Tugas Babinsa, Kadislitbangad Gagas Pembuatan Aplikasi Revitalisasi Sistem Informasi Babinsa

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Dampingi Menko PMK Sambangi RS Dr. Bratanata Jambi

Warta TNI

Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks Anjangsana Ke Warga

Warta TNI

Satgas TNI Di Papua Bersama Bea Cukai Wilker Skouw Amankan Pelaku Transaksi Munisi Tajam

Warta TNI

Apel Komandan Satuan Tersebar Kodam II/Swj TA 2023 Resmi Ditutup

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Tinjau Karbak Kodim Jambi Di Pasar Angso Duo

Warta TNI

Jum’at Berkah, Babinsa 16 Ilir Bagikan Nasi Bungkus

Warta TNI

Keluarga Besar Kodim Tanjab Sambut Dandim Baru Dengan Acara Tradisi Satuan