Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan Kodim 0416/Bute Gelar Latihan Simulasi Penanggulangan Bencana Banjir Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan

Home / Warta TNI

Kamis, 7 Maret 2024 - 16:57 WIB

Aksi Heroik Prajurit Kodim 0417/Kerinci Berhasil Temukan Warga Yang Hilang

SRIWIJAYADAILY KERINCI – Serma Suparno, Babinsa Koramil 417-02/Gunung Raya Kodim 0417/Kerinci berhasil menemukan orang hilang, yakni warga desa Lempur Mudik yang hilang setelah berpamitan untuk mencari ikan di sungai yang berada di hutan Masgo.

Hal itu diungkapkan Dandim 0417/Kerinci Letkol Inf Andi Irawan S.H. Dalam rilisnya. Kerinci. Selasa (05/03/2024) lalu.

Baca :  Pangdam II/Sriwijaya : Janji Saya, Jadi Prajurit Bayar, Uang Dikembalikan..!

Dikatakan Dandim, setelah Babinsa Mendapat laporan orang hilang, Babinsa Koramil 02 /Gunung Raya, Serma Suparno bergerak cepat membantu pencarian terhadap Dedi Sutrisno (45) yang beralamatkan di Desa Lempur Mudik, Kec. Gunung Raya, Kab. Kerinci, Senin (04/03/2024).

“Bersama dengan masyarakat Desa Lempur, Serma Suparno dan Serda Pranolo Brajo melakukan pencarian di sekitar hutan Masgo yang berada di Desa Lempur.” ucap Letkol Andi

Baca :  Waspada Demam Berdarah, Babinsa Koramil Telanaipura Lakukan Fogging

“Dari informasi yang dapat dihimpun, kejadian bermula ketika Pak Dedi pada hari Jumat (01/03/2024) pamit kepada keluarganya untuk berangkat mencari ikan di sungai yang berada di hutan Masgo bersama rombongannya.” lanjut Dandim

“Namun Pada hari Sabtu (02/03/2024) dikabarkan ybs terpisah dari rombongan, hilang dan tidak kembali ke rumahnya di desa Lempur.”

Baca :  Berbagi Berkah Idul Fitri, Yonif 144 Salurkan Zakat Fitrah

“Alhamdulillah, akhirnya usaha kami berhasil, walaupun dengan berjalan kaki menempuh perjalananan lebih dari 7 jam dengan medan yang cukup sulit, Pak Dedi bisa kami temukan, dan bersama-sama kami evakuasi, kembali ke Desa Lempur,” tutup Babinsa Suparno.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Amankan 6 PMI Ilegal, Satgas Yonarmed 19/105 Tarik/Bogani Diapresiasi Pimpinan TNI AD

Warta TNI

Jenazah Anggota Satgas Yonif 143/TWEJ yang Hanyut di Sungai Digoel Ditemukan

Warta TNI

Tingkatkan Ketahanan Pangan, Koramil Muarabulian Tanam Jagung Perdana di Lahan Tidur Masyarakat

Warta TNI

Prajurit Kodim 0415/Jambi Raih Perunggu Pada Kejuaraan Judo Porprov Jambi XXIII Tahun 2023

Warta TNI

Kedatangan Kasad di Bumi Sepucuk Jambi Sembilan Lurah Disambut Dengan Tari Sekapur Sirih

Warta TNI

Senam Pagi Bersama Pamen Dan Istri, Pangdam Cenderawasih Ingatkan Untuk Selalu Bersyukurlah Atas Nimat yang Diberi

Warta TNI

Satgas Yonarhanud 12 Bersama Warga Panen Padi Di Perbatasan

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Dikukuhkan Jadi Duta Bapak Asuh Anak Stunting Provinsi Jambi