Tutup Apel Dansat 2024, TNI AD Lepas Tukik dan Burung ke Alam Liar Babinsa Ampel Hadiri Tradisi Grebeg Air Bersih Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan

Home / Warta TNI

Selasa, 4 Juli 2023 - 09:29 WIB

Bangkitkan Jiwa Nasionalisme, Prajurit Si’mbisa Ajarkan Nilai-Nilai Pancasila Kepada Generasi Muda Di Papua

SRIWIJAYADAILY.CO.ID ~ Pos Asgon Satgas Yonif 125/Si’mbisa menggelar kegiatan belajar di depan pos untuk memberikan materi wawasan kebangsaan dan memotivasi anak-anak di Kampung Eci, Distrik Asgon, Kab. Mappi, Papua Selatan, Senin (3/7/2023).

Lettu Inf Riyono selaku Danpos Asgon Satgas Yonif 125/SMB menjelaskan bahwa keberadaan Satgas selain menjaga keamanan juga akan terus mendukung kegiatan pendidikan di wilayah Papua terutama generasi muda.

Baca :  Satgas Yonif 200/BN Hadiri Ibadah Bersama Dengan Masyarakat Distrik Kobakma

“Guna membangkitkan nasionalisme generasi muda calon penerus bangsa Pos Asgon Satgas Yonif 125/SMB menggelar kegiatan belajar dengan materi wawasan kebangsaan sehingga diharapkan nasionalisme generasi muda di kampung ini bangkit,” ungkap Danpos.

Baca :  Kasad : Program TNI AD Buka Peluang-Peluang Baru Sejahterakan Masyarakat

Sementara itu, Dion (8) Salah seorang anak yang mengikuti kegiatan tersebut menyampaikan rasa senang nya bisa diajari tentang wawasan kebangsaan oleh Bapak TNI.

Baca :  Panglima TNI Gelar Kegiatan Silaturahmi Bersama Alumni Lemhannas

“Sa senang belajar dengan Bapak-bapak TNI, besok sa datang lagi ke pos untuk belajar,” ucap Dion dengan ceria. (Pendam XVII/Cenderawasih)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Halal Bihalal Dengan Anggota Mabesad, Ini Pesan Kasad

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Resmikan Pembangunan Sentra Industri Kakao Di Kampung Hanggai Hamong

Warta TNI

Bina Sinergitas, Babinsa Komsos Dengan Staf Kelurahan Orang Kayo Hitam

Warta TNI

Pam Kunker RI di Palembang, Pangkogasgabpad PAM VVIP : Amankan, Dilarang Gunakan Munisi Tajam

Warta TNI

Prajurit Rajawali Di Perbatasan Papua Dampingi Warga Membuat Minyak Goreng

Warta TNI

Puspenerbad Gelar Pembekalan Menulis Efektif dan Penggunaan Medsos

Warta TNI

Tumbuhkan Sikap Disiplin, Aparat TNI Beri Materi PBB Kepada Siswa SD Biak Numfor

Warta TNI

Jalin Sinergitas, Dandim 0429/Lamtim Terima Audiensi Pengurus PWI Lampung Timur