Tutup Apel Dansat 2024, TNI AD Lepas Tukik dan Burung ke Alam Liar Babinsa Ampel Hadiri Tradisi Grebeg Air Bersih Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan

Home / Warta TNI

Sabtu, 8 Juli 2023 - 18:34 WIB

Jalin Silaturahmi Satgas Yonif 143/TWEJ Bantu Pemakaman Warga Pegunungan Papua

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Sebagai wujud perhatian dan kepedulian Satgas Yonif 143/TWEJ Pos Okbibab membantu prosesi pemakaman warga Kampung Abmisibil, Distrik Okbibab, Kab. Pegunungan Bintang, Papua, Jum’at (7/7/2023).

Sebagai wujud perhatian dan kepedulian terhadap masyarakat sudah selayaknya Satgas Yonif 143/TWEJ membantu masyarakat yang membutuhkan hal ini seperti yang tengah dilakukan oleh anggota Pos Okbibab Satgas Yonif 143/TWEJ yang membantu proses pemakaman warga Kampung Ambisibil yakni Alm. Ananias Awolka (51) di pemakaman umum Kampung Abmisibil, Distrik Okbibab, Kab. Pegunungan Bintang.

Baca :  Koperasi Primkoppabri Kota Jambi Gelar RAT, Ini Pesan Ketua DPD Pepabri Propinsi Jambi

Dalam keterangannya Danpos Okbibab Satgas Yonif 143/TWEJ Letda Inf Briant Purba Wisesa, S.Tr.(Han) mengatakan.

“Kegiatan tersebut merupakan bentuk bela sungkawa dari personel Pos Okbibab terhadap masyarakat setempat yang sedang berkabung dan juga untuk menjaga hubungan baik antara Satgas dengan masyarakat sekitar,” ungkapnya.

“Kami hari ini mengadiri dan membantu prosesi pemakaman salah satu warga Kampung Ambisibil, hal ini kami lakukan untuk memberikan support kepada keluarga yang tengah berduka dan kami juga memberikan sedikit bantuan sembako untuk keluarga mendiang Ananias Awolka yang tengah berduka, kami juga bersama masyarakat saling bahu membahu untuk membantu kelancaran dari prosesi pemakaman ini,” terang Danpos Okbibab.

Baca :  Demokrat Kota Jambi : Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode

Sementara itu kegiatan yang dilakukan oleh Satgas Yonif 143/TWEJ Pos Okbibab ini mendapat sambutan yang positif dari masyarakat setempat, mereka saling bahu membahu untuk kelancaran proses pemakaman dari mendiang Ananias Awolka.

Baca :  Tekan Inflasi, Kodim 0405/Lahat Bersama Pemda Lahat Lakukan Gerakan 'Macak'

Yulius Setamanki (57) Kepala Kampung Ambisibil yang menyampaikan, saya selaku Kepala Kampung Abmisibil dan juga keluarga dari mendiang Ananias Awolka mengucapkan banyak terimakasih atas bantuan tenaga dan juga bantuan yang telah diberikan oleh personel Pos Okbibab bersama dengan masyarakat,” pungkas Yulius Setamanki. (Pendam II/Sriwijaya)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

TNI/Polri dan Pemda Sukseskan Pembentangan Bendera Merah Putih Di Kota Sejuta Rawa

Warta TNI

Ciptakan Rasa Aman Masyarakat Saat Lebaran, Personil Koramil Telanaipura Turut Bergabung Dalam Operasi Ketupat 2022

Warta TNI

Kemampuan Menembak Skill Wajib Bagi Setiap Prajurit

Warta TNI

Ketua Persit KCK Daerah II/Sriwijaya Kunjungi Program Dapur Masuk Sekolah Di SD Negeri 93 Tangga Takat Palembang

Warta TNI

TIM Gabungan TNI Berhasil Evakuasi dan Selamatkan Masyarakat dari Pembantaian KST Papua

Warta TNI

TNI – Polri Bersinergi Ciptakan Kamtibmas yang Kondusif di Wilayah Jaluko

Warta TNI

Koperasi Primer Kartika Garuda Putih Gelar Rapat Anggota Tahunan

Warta TNI

Tiba Jayapura, Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa disambut Pangdam XVII/Cenderawasih