Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi Ribuan Warga Hadiri Halal Bihalal Dikediaman Bakal Calon Walikota Jambi Budi Setiawan

Home / Warta TNI

Sabtu, 1 Oktober 2022 - 20:21 WIB

Kasdim 0419/Tanjab Resmi Tutup Kejuaraan Tenis Lapangan Dandim Cup 2022

Kasdim 0419/Tanjab Mayor Inf Marlianus Pasae bersama pemenang Kejuaraan Tenis Lapangan memperebutkan piala Dandim Cup TA 2022 (FOTO : Istimewa)

Kasdim 0419/Tanjab Mayor Inf Marlianus Pasae bersama pemenang Kejuaraan Tenis Lapangan memperebutkan piala Dandim Cup TA 2022 (FOTO : Istimewa)

Kualatungkal, SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Kejuaraan Tenis Lapangan memperebutkan piala Dandim Cup TA 2022 yang diselenggarakan oleh Kodim 0419/Tanjab resmi ditutup, bertempat di Lapangan Tenis Kualatungkal, Sabtu (01/10/22).

Pertandingan yang dilaksanakan Lapangan Tenis Kualatungkal merupakan suatu rangkaian dalam rangka memperingati dan memeriahkan HUT TNI Ke 77.

Pada kesempatan tersebut, Komandan Kodim 0419/Tanjab diwakili Kasdim Mayor Inf Marlianus Pasae secara resmi menutup turnamen Tenis Lapangan serta menyerahkan langsung Tropi Piala serta uang pembinaan kepada pemenang yakni untuk Juara I pasangan Arsyad dan Arhan, Juara II diraih pasangan Ali dan Erfani, sedangkan Juara III diraih pasangan Novrizal dan Yefiyuzal.

Baca :  Siapkan Mahasiswa Tangguh, Kodim Jambi Gelar Program Kodam Masuk Kampus

Dalam sambutannya, Kasdim Mayor Marlianus menyampaikan terima kasih kepada seluruh panitia penyelenggara yang terlibat dalam turnamen tenis lapangan ini.

Baca :  Pangdam II/Swj Tegaskan Prajurit Terlibat Judi Online Akan Diproses Hukum

Turnamen tenis lapangan ini bertujuan guna menjalin dan mempererat silaturahmi antar atlet maupun masyarakat di Kabupaten Tanjab Barat.

Kepada peserta saya juga mengucapkan terimakasih atas partisipasinya mengikuti Lomba Dandim Cup. Hal ini merupakan suatu Momentum dalam membina silaturahmi antara TNI dan masyarakat, “Terlebih lagi Lomba ini dilaksanakan dalam rangka memeriahkan HUT TNI Ke 77,″ tegasnya.

Baca :  Asops TNI Gelar Apel Kesiapan Pengiriman Bantuan Ke Palestina

“Semoga dengan adanya turnamen ini dapat meningkatkan silaturahmi kita dan mampu mengembangkan bakat-bakat melalui turnamen ini” ujarnya.

“Saya ucapkan selamat kepada pemenang Dandim Cup dan semoga kedepan menjadi motivasi bagi peserta lain dalam menghadapi Iven pertandingan berikutnya, tandasnya.(**)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Korem 042/Gapu Gelar Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional ke-114 Tahun 2022

Warta TNI

Danpusterad Kunjungi Kampung Pancasila Di Wilayah Kodim 0410/BKL

Warta TNI

Satgas 711/Raksatama Gelar Sweeping Di Perbatasan RI-PNG

Warta TNI

Denpom V/4 Surabaya Tangani Laka Lalin di Tol Waru Gunung

Warta TNI

Asintel Kasdam II/Swj Bersama Dua Pejabat Kodam Resmi Diganti

Warta TNI

Personel Satgas TNI 123/Rajawali Bantu Evakuasi Kendaraan Dan Korban Laka Lalin

Warta TNI

Kasrem 045/Gaya Pimpin Rapat Koordinasi Persiapan Launching Ketahanan Pangan

Warta TNI

Danrem 045/Gaya Hadiri Peresmian Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum Pertama di Babel