Babinsa Ampel Hadiri Tradisi Grebeg Air Bersih Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan Kodim 0416/Bute Gelar Latihan Simulasi Penanggulangan Bencana Banjir

Home / Warta TNI

Selasa, 5 Maret 2024 - 09:05 WIB

Pangdam II/Swj : Persit Harus Dampingi Suami..!

SRIWIJAYADAILY PALEMBANG -Selain kinerja dan prestasi, keberhasilan seseorang dalam karir militer juga tergantung dari dorongan dari istri prajurit sehingga Pangdam II/Sriwijaya Mayjen TNI Yanuar Adil menegaskan agar ibu-ibu Persit Kartika Candra Kirana mendampingi suaminya dimana pun bertugas.

Hal itu disampaikan Kapendam II/Swj, Kolonel Arh Saptarendra P, S.T., M.M., dalam rilisnya, Palembang, Sumsel, Senin (04/03/2024).

Diungkapkan Kapendam, dalam rangkaian kegiatan HUT ke-78 Persit KCK, Pangdam II/Swj memberikan pengarahan dan motivasi kepada para istri Perwira yang berada di Sumbagsel.

Baca :  Sakit di RS AK Gani, Pangdam II/Swj Besuk Ajudan

“Kegiatan pertemuan gabungan yang dipimpin Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Daerah II/Sriwijaya, Ny Mila Yanuar Adil dilaksanakan hari ini (Senin, 04/03//2024)… Secara tatap muka dia Aula Makodam dan juga zoom di satuan masing-masing” ujar Sapta.

Dalam acara pertemuan gabungan para istri tentara, lanjut dia, dalam acara itu juga Pangdam memberikan pembekalan dan motivasi serta menceritakan inspirasi pengalaman keberhasilan.

Baca :  Ingin Lebih Dekat dengan Warga, Babinsa Kodim 0415/Jambi ikuti Kegiatan "Goras Untung"

“Pangdam sampaikan, keberhasilan tidak hanya murni karena kinerja atau prestasi para prajurit tapi juga dukungan keluarga , khususnya para istri dalam memotivasi dan mendoakan suaminya,” terang Sapta.

Hal itu lanjut Kapendam, dirasakan penting karena menurut Pangdam keharmonisan dan kesejahteraan keluarga akan membuat para suami dapat menjalankan tugas dengan baik.

“Untuk itu, Pangdam menyampaikan agar ibu-ibu Persit mendampingi suaminya dimana pun bertugas,” ujar Sapta.

Baca :  Panglima TNI Cek Kesiapan Paspampres

“Selain itu, Pangdam juga menyampaikan bahwa keberhasilan seseorang tidak terlepas dari doa para anggota. Oleh karenanya, jadilah pemimpin yang dicintai anggota bukan yang malah dibenci karena perbuatannya sendiri,” kata lulusan Akmil 1996 itu kutip penyampaian Pangdam II/Swj.

“Karena menurut beliau, doa dari anggota dan keluarganya akan menjadi diijabah oleh Allah SWT,” tutup Kapendam.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Tanamkan Patriotisme Sejak Dini, Babinsa Ajarkan Wasbang ke Siswa SD

Warta TNI

Implementasikan Perintah Harian Kasad, Babinsa Koramil 03/Muara Tembesi Masuk Dapur

Warta TNI

Sinergitas Babinsa dan Bhabinkamtibmas Amankan MTQ Tingkat Kecamatan Batin XXIV

Warta TNI

Didampingi Danrem 045/Gaya dan Kapolda, Pangdam II/Swj Cek Kesiapan Akhir Pengamanan VVIP Kunjungan Wapres RI Di Provinsi Kep. Babel

Warta TNI

35 Perwira Tinggi Naik Pangkat, Berikut Nama-namanya

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Berikan Bantuan Kepada Pengungsi di Makodim 1702/JWY

Warta TNI

Ratusan Prajurit dan PNS Jajaran Korem 042/Gapu Ikuti Pembekalan dan Persiapan Pensiunan Oleh PT. Asabri

Warta TNI

Kunjungan Perdana Ke Korem Gapo, Ini Arahan Pangdam II/Sriwijaya Mayjen TNI Yanuar Adil