Profile Budi Setiawan, Anak Kolong, Meniti Karir Merangkak dari Bawah Kodim 0729/ Bantul Raih Juara 1 Lomba Karya Jurnalistik TMMD Kategori Media Elektronik Dansatgas Babinsa Koramil 418-08/Sako Gercep Bantu Pencarian Bocah Tenggelam Di Sungai Borang Perkenalan Dengan Masyarakat Intan Jaya, Satgas Yonif 509 Kostrad Laksanakan Bakar Batu Komunikasi Sosial Dilakukan Babinsa Dimanapun Dan Siapapun

Home / Warta TNI

Jumat, 29 April 2022 - 16:26 WIB

Satgas 412 Kostrad Bentuk Karakter Disiplin Generasi Penerus Bangsa

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Prajurit Satgas Yonif MR 412 Kostrad dari Pos Balingga bermain dan belajar bersama anak-anak Siswa Sekolah Dasar Inpres Balingga, Distrik Balingga Kabupaten Lanny Jaya Papua, Jumat (29/4/2022).

Hal ini disampaikan Danpos Balingga Satgas Yonif MR 412 Kostrad Kapten Inf Madha Bayu Sasongko, S.Tr.Han dalam keterangannya.

Lebih lanjut, dikatakan Danpos Balingga bahwa selain bermain bersama, juga mengajarkan budaya disiplin sejak dini kepada anak-anak siswa sekolah dasar sangat penting untuk diajarkan guna membentuk karakter disiiplin, namun demikian dalam proses belajar tetap mengedepankan nuansa keceriaan dan riang gembira

Baca :  Kasum TNI Mewakili Panglima TNI Membuka Bazar Ramadhan 2024

“Melalui bermain dan belajar serta memberikan wawasan kebangsaan ini, diharapkan dapat menumbuhkan kedisiplinan dan rasa nasionalisme anak-anak sejak dini,” ungkap Danpos Balingga

Sementara itu, dikonfirmasi terpisah Dansatgas Yonif MR 412 Kostrad Letkol Inf Moch. Renaldy H., S.Sos., M.Si membenarkan apa yang telah dilakukan anggotanya

Baca :  Pabungdim Muaro Jambi Hadiri Penyelenggaraan Musrenbang RKPD 2025

“Prajurit Satgas Yonif MR 412 Kostrad turut andil dalam membangun sumber daya manusia yang unggul sejak usia dini melalui berbagai kegiatan positif dan bermanfaat di daerah penugasan,” kata Dansatgas.

Bapak Enus Tabuni, Guru SD Inpres Balingga yang turut hadir dalam kegiatan bermain dan belajar serta melatihkan kedisiplinan menyampaikan rasa hormat dan terimakasihnya kepada Satgas Yonif MR 412 Kostrad yang telah mengajarkan tata cara baris berbaris kepada siswanya.

Baca :  Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan

“Terima kasih TNI, anak-anak menjadi lebih semangat sekolah, karena bermain dan belajar menyenangkan,” ungkap Bapak Enus Tabuni Guru SD Inpres Balingga. (Pendam XVII/Cenderawasih) .

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Ngopi Bareng Pangdam Jaya/Jayakarta Dengan Insan Media

Warta TNI

Waspada Bencana Alam, Dandim 0409/RL Bersama Forkopimda Gelar Apel Kesiapsiagaan

Warta TNI

Jaga Kebersihan dan Keindahan, Anggota Koramil 06/Pijoan Bersihkan Pos Babinsa di Desa Kebon IX

Warta TNI

Kunjungan kehormatan Jenderal Dudung di Pentagon, Amerika Serikat

Warta TNI

Babinsa Koramil 415-13/Sebapo dan Warga Bersinergi Bangun Jembatan Desa Bukit Mas

Warta TNI

Kodim Jayapura Bersama Dinas Terkait Kerja Bakti Bersihkan Sampah Sisa Banjir

Warta TNI

Aksi Sigap & Cepat, Anggota Pos Gemaf Satgas Yonarhanud 3/YBY Bantu Padam Kebakaran

Warta TNI

Peduli Kemanusiaan, TNI AD Kirim Bantuan Untuk Warga Palestina