Kodim 0416/Bute Gelar Latihan Simulasi Penanggulangan Bencana Banjir Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi

Home / Warta TNI

Kamis, 17 Februari 2022 - 06:42 WIB

Satgas 711 Raksatama Bantu Mengajar Dan Bagikan Perlengkapan Sekolah Di Perbatasan Papua

Pos Mosso Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks melaksanakan kegiatan mengajar dan memberikan bantuan perlengkapan sekolah kepada siswa SDN 1 Mosso, Distrik Muara Tami Kota Jayapura, Rabu (16/02/2022).  FOTO : PENDAM XVII CENDERAWASIH

Pos Mosso Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks melaksanakan kegiatan mengajar dan memberikan bantuan perlengkapan sekolah kepada siswa SDN 1 Mosso, Distrik Muara Tami Kota Jayapura, Rabu (16/02/2022). FOTO : PENDAM XVII CENDERAWASIH

SRIWIJAYADAILY.CO.ID, Jayapura – Pos Mosso Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks melaksanakan kegiatan mengajar dan memberikan bantuan perlengkapan sekolah kepada siswa SDN 1 Mosso, Distrik Muara Tami Kota Jayapura, Rabu (16/02/2022).

Danpos Mosso Letda Inf Samson Desius menjelaskan selain membagikan tas dan perlengkapan sekolah lainnya, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks pun ikut dan aktif menjadi tenaga pendidik.

Baca :  Atlet Karate Yonif 143/TWEJ Ukir Prestasi Di Kejurda Shokaido

“Pembagian tas dan perlengkapan sekolah ini merupakan upaya untuk meningkatkan semangat para siswa dalam menuntut ilmu,” terang Danpos.

Baca :  Babinsa Koramil 12/Pasar Kontrol Poskamling Di Wilayah Binaan

Kegiatan yang dilakukan Pos Mosso tersebut disambut baik oleh kepala Sekolah dan para guru.

Bapak Mandawen (44) Kepala Sekolah SDN 1 Mosso mengatakan sebagai tenaga pendidik mengucapkan terima kasih kepada TNI yang sudah memberikan bantuan kepada para anak didiknya dan berharap dapat memotivasi serta meningkatkan semangat dalam belajar mengajar di sekolahnya. (Pendam XVII/Cenderawasih).

Baca :  Pimpin Upacara Bendera 17-an, Danrem 042/Gapu Bacakan Amanat Panglima TNI

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Kedatangan Satgas Yonif Raider 200 Disambut Bahagia oleh Warga

Warta TNI

Satgas Yonif Raider 200/BN Bantu Atasi Kesulitan Masyarakat

Warta TNI

Tumbuhkan Cinta Tanah Air, Dandim 0417/Kerinci Berikan Wawasan Kebangsaan

Warta TNI

Yonzipur 10 Kostrad Buka Lahan Huntara Korban Erupsi Semeru

Warta TNI

Peduli Petugas PAM Nataru, Dandim 0416/Bute Bersama Forkopimda Tebo Berikan Bingkisan

Warta TNI

Berbagi di Bulan Penuh Berkah, Satuan Jajaran TNI AD Bagikan Takjil Pada Masyarakat

Warta TNI

TNI – Polri Di OKU Launching Vaksinasi Booster

Warta TNI

Babinsa Bergotong Royong Bersama Warga Kampung Kokonao Membuat Pancang Penahan Abrasi