Tutup Apel Dansat 2024, TNI AD Lepas Tukik dan Burung ke Alam Liar Babinsa Ampel Hadiri Tradisi Grebeg Air Bersih Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan

Home / Warta TNI

Selasa, 14 Februari 2023 - 09:30 WIB

Cegah Stunting, Babinsa Koramil 03/MT dan Petugas Kesehatan Puskesmas Durian Luncuk Kawal Kesehatan Balita

Cegah Stunting, Babinsa Koramil 03/MT dan Petugas Kesehatan Puskesmas Durian Luncuk Kawal Kesehatan Balita/ FOTO : Dok. sinteldimjbi

Cegah Stunting, Babinsa Koramil 03/MT dan Petugas Kesehatan Puskesmas Durian Luncuk Kawal Kesehatan Balita/ FOTO : Dok. sinteldimjbi

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Babinsa Koramil 03/Muara Tembesi, Kodim 0415/Jambi Sertu Amrizal Antoni dan Praka Panca melaksanakan Pendampingan Tim Kesehatan Puskesmas Durian Luncuk pencegahan stanting yang dilaksanakan di Pos Yandu Sehat Desa Matagual Kec. Batin XXIV Kab. Batanghari, Senin (13/02/2023).

Kegiatan pelayanan kesehatan oleh tenaga kesehatan Puskesmas Durian Luncuk di Posyandu SEHAT desa Matagual juga di hadiri oleh Bidan Desa lbu Suci Amd.Keb, Kader Posyandu, lbu-ibu peserta Posyandu sejumlah 38 orang.

Baca :  Atasi Kesulitan Air Bersih, Korem 042/Gapu Bangun 15 Unit Sumur Bor Di Wilayah Jambi

Tujuan pelayanan kesehatan dan sosialisasi tersebut adalah memberikan pemahaman tentang pentingnya asupan gizi untuk balita. Salah satunya adalah mencegah terjadinya Stunting.

Stunting itu sendiri berarti keadaan tubuh yang sangat pendek, atau dalam bahasa jawa disebut kuntet. Stunting dapat terjadi sebagai akibat kekurangan gizi.

Baca :  Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, Kodim 0416/Bute Bersama Lions Club Cosmos Bungo Gelar Baksos Di Desa Bedaro

Salah satu cara mencegah stunting adalah pemenuhan gizi dan pelayanan kesehatan kepada ibu hamil.

Upaya ini sangat diperlukan, mengingat stunting akan berpengaruh terhadap tingkat kecerdasan anak dan status kesehatan pada saat dewasa. Anak stunting penyebab utamanya asupan gizi. Masyarakat, umumnya menganggap pertumbuhan fisik sepenuhnya dipengaruhi faktor keturunan.

Baca :  Gelar Halal Bihalal, Dandim Bute : Penuh Bersyukur dan Selalu Berbuat Baik dengan Sesama

Sertu Amrizal Antoni mengapresiasi adanya kegiatan pelayanan kesehatan balita dan sosisalisasi tentang Stunting.

Hal ini sangat penting karena dengan adanya sosialisasi ini masyarakat menjadi tahu akan pentingnya pemberian asupan gizi yang baik untuk balita, salah satu fungsinya adalah dapat mencegah terjadinya stunting. (Redaksi/**)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Gunakan Motor Trail, Dandim 0419/Tanjab Tinjau Progres Sasaran TMMD 118 Desa Sungai Tawar

Warta TNI

Kasad Apresiasi Tindakan Cepat Prajurit Dalam Penanganan Bencana Alam di Pasaman

Warta TNI

Panglima TNI : Vaksinasi Merupakan Salah Satu Upaya Menekan Pandemi Covid-19

Warta TNI

Danrem 045/Gaya Ikuti Sosialisasi Tentang Pembentukan Komponen Cadangan Wilayah Kodam Sriwijaya

Warta TNI

Jambi Bebas Asap Jadi Prioritas Kodim 0420/Sarko

Warta TNI

Babinsa Tebat Patah Hadiri Pelatihan Peningkatan Kapasitas Petani untuk Ketersediaan Pangan

Warta TNI

Antisipasi Banjir, Babinsa Koramil 07/Pelayangan Pantau Debit Air Sungai

Warta TNI

390 Siswa Dikmaba TNI AD Dan Siswa SPN Betung Polda Sumsel Latihan Kolaborasi Pendidikan Terintegrasi TA 2021 Di Rindam II/Swj