Danrem 081/DSJ : Penari yang Baik Adalah Penari yang Tahu Irama Gendang Tingkatkan Disiplin, Babinsa Berikan Pelatihan Linmas Karya Bakti Dalam Rangka HUT Kodam Cenderawasih Ke-61 Tahun 2024 Satgas TMMD 120 Kodim Muara Enim Gelar Penyuluhan Kesehatan Pangdivif 2 Kostrad Ingatkan Prajurit Putra Yudha Jangan Disia-siakan Waktu Untuk Ibadah

Home / Warta TNI

Rabu, 28 Juni 2023 - 16:43 WIB

Sambut Idul Adha, Babinsa Koramil Sengeti Bantu Kesiapan Di Masjid Nurul Wathon Al Mukhtar

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Sebentar lagi umat muslim seluruh dunia akan menyambut Hari Raya Idul Idul Adha 2023/1444 Hijriah. Idul Adha dikenal juga dengan hari raya kurban.

Pemerintah telah menetapkan Hari Raya Idul Idul Adha 2023/1444 Hijriah jatuh pada hari Kamis, tanggal 29 Juni 2023 besok.

Pada kesempatan yang baik ini, Babinsa Koramil 415-05/Sengeti Koptu Efal ikut ambil bagian dalam penyiapan sarana dan prasarana untuk melaksanakan ibadah Sholat idul Adha di masjid Nurul Wathon Al Mukhtar yang berada di Kelurahan Sengeti Kecamatan Sakernan Kabupaten Muaro Jambi.

Baca :  Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Ajak Murid Sekolah Wujudkan Mimpi Dan Cita-Cita

Dalam kegiatan tersebut peran Babinsa mampu mendorong semangat masyarakat untuk menghidupkan budaya gotong royong saat menyiapkan sarana dan prasarana yang akan di gunakan pada saat sholat Idul Adha termasuk kebersihan Masjid baik di dalam maupun luar Masjid.

Baca :  Apel Siaga Brigade Alsintan Kodam III/Siliwangi

“Dengan harapan kegiatan Sholat Idul Adha besok dimasjid Nurul Wathon dapat berjalan dengan lancar, tertib dan aman,” ungkap Koptu Efal, melalui keterangan tertulis Koramil 05/Sengeti, Rabu (28/6).

Efal juga menghimbau agar masyarakat untuk kembali menghidupkan kearifan budaya lokal seperti gotong royong dan kerjasama yang perlu dipertahankan menjadi budaya disetiap kehidupan bermasyarakat.

Baca :  Jelang Lebaran, Pabung Muaro Jambi Bersama Rombongan Pj Bupati Sidak ke Pasar Sengeti

Selain itu gotong royong sangat memiliki arti penting pada setiap even kegiatan apalagi peran gotong royong untuk kelancaran pembangunan dan kesejahteraan masyarakat.

“Manfaat gotong royong dapat kita rasakan secara langsung seperti pekerjaan dapat cepat terselesaikan, persaudaraan dan kebersamaan warga semakin erat dan masih banyak manfaat dari gotong royong”, imbuh Efal. (RAMIL 415-05/SENGETI)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Kodam II/Sriwijaya Jalankan Program Dapur Masuk Sekolah Ke SDN 48 Palembang

Warta TNI

Membangun Kampung, Babinsa Imbau Pemuda Jauhi Miras Dan Pergaulan Bebas

Warta TNI

Kikav 5/GCC Gelar Kejuaraan Body Contest

Warta TNI

Antisipasi Pelanggaran Lalin, Personel Kodim Bute Ikuti Sosialisasi Opsgaktib dan Yustisi

Warta TNI

Jalin Interaksi Positif, Babinsa Komsos Bersama Ibu-Ibu PKK Kelurahan Eka Jaya

Warta TNI

Buka Sosialisasi P4GN, Danrem 042/Gapu : Narkoba Merusak Sendi – Sendi Kehidupan Berbangsa dan Bernegara

Warta TNI

Prajurit 144/JY Menyalurkan Zakat Fitrah Dibulan Suci Ramadhan

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Silaturahmi Dengan Kepala Pengadilan Tinggi Sumsel