Pangdam II/Sriwijaya Mayor Jenderal TNI M. Naudi Nurdika Hadiri Rapat Paripurna Istimewa DPRD Provinsi Sumsel Wakasad Terima Laporan Kenaikan Pangkat 46 Pati TNI AD, Salah Satunya Mayjen Kowad Pertama Tanpa Kenal Lelah, TNI dan Warga Bersihkan Material Longsor di Badan Jalan Merangin-Kerinci Satgas TMMD 120 Kodim 0404/ME Gelar Penyuluhan Pemanfaatan Toga Danrem 081/DSJ : Penari yang Baik Adalah Penari yang Tahu Irama Gendang

Home / Warta TNI

Senin, 7 Agustus 2023 - 21:10 WIB

Sambut Bulan Bakti Pramuka, Babinsa Koramil 10/Jambi Selatan Hadiri Kegiatan Bakti Sosial Donor Darah

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Babinsa Koramil 415-10/Jambi Selatan, Kodim 0415/Jambi Peltu David Oktavia mengikuti kegiatan donor darah dalam rangka Bulan Bakti Pramuka dan Hari Pramuka Ke 62 tahun 2023 di Aula Kwarda Pramuka Kota Jambi, Senin (07/08/2023).

Kegiatan donor darah ini diikuti oleh Pengurus Kwarcab Pramuka Kota Jambi, Kodim 0415/Jambi, Satbrimob Polda Jambi, Polresta Jambi, Basarnas, Satpol-PP Kota Jambi, dan Dishub Kota Jambi.

Baca :  TMMD Ke-119 di Wilayah Kodim 1418/Mamuju Resmi Ditutup

Dalam Sambutannya Ketua Kwarda Pramuka Provinsi Jambi Bapak. H. Sudirman, SH, MH yang diwakili oleh Wakil Ketua Kwarda Bpk. Satria Bhakti menyampaikan Kegiatan donor darah ini yang bekerja sama dengan PMI Kota Jambi dalam rangka penyediaan stock darah khususnya guna mengantisipasi persediaan darah karena setetes darah yang kita sumbangkan dapat menyelamatkan saudara-saudara kita yang membutuhkan.

Baca :  Brigjen TNI Rachmad : TNI Harus Selalu Hadir dan Programnya Bermanfaat Langsung Ditengah Masyarakat

Kehadiran dan partisipasi Babinsa dalam kegiatan donor darah ini mendapat apresiasi dari Pengurus Kwarda Pramuka Provinsi Jambi.

Kami sangat berterimakasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam kegiatan donor darah dan bangga, terlebih khususnya Babinsa Koramil 415-10/Jambi Selatan karena setiap ada kegiatan donor darah pasti hadir bahkan menjadi motor, ungkap Satria Bhakti.

Baca :  Pimpin Acara Pelepasan Pindah Satuan Mayor Edi Arman dan Penerimaan Personel Baru, Ini Pesan Dandim 0415/Jambi

Sementara itu Peltu David Oktavia yang turut hadir dan mengikuti donor darah ini mengungkapkan, “Kami rutin melaksanakan donor darah, karena dengan rutin mendonorkan darah maka tubuh kita menjadi sehat,” ungkapnya.

“Dalam kesempatan ini kami juga mengajak masyarakat untuk turut serta berpartisipasi mendonorkan darahnya apabila ada program donor darah, selain untuk beramal juga untuk kesehatan,” Jelas Babinsa. (**)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Kasad : Laporkan ke Kami Jika Ada Indikasi Ketidaknetralan Prajurit

Warta TNI

Panglima TNI : Terima Kasih Satuan Pengamanan dan Masyarakat, KTT ke-43 Asean Sukses

Warta TNI

Bantu Warga Terdampak Pandemi Covid 19, Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Beri Bantuan Sembako

Warta TNI

TNI AD Dukung Pengembangan UMKM dan Pemulihan Ekonomi Nasional

Warta TNI

Buka Rakor Renaku, Kasal Tekankan Anggaran Difokuskan Pada Kegiatan Prioritas dan Memberi Manfaat Nyata

Daerah

Bangun Mako Armada I, Kasal Tinjau Sarpras di Tanjung Pinang

Warta TNI

Babinsa Koramil 06/Pijoan Sambangi Polsek Sungai Gelam Berikan Ucapan Hari Bhayangkara

Warta TNI

Panglima TNI Serahkan Perumahan Pahlawan Bagi Ahli Waris Prajurit Nanggala-402