Syukuran HUT Ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana, Pangdam Cenderawasih : Tujuan Mulia Jadikan Semangat TMMD Bentuk Pengabdian TNI Untuk Negeri Aksi Heroik Sertu Irsa Farsi Selamatkan Warga Hanyut Di Sungai Lekukan Desa Sidomulyo Darma Bakti TMMD Kodim Kerinci Wujudkan Percepatan Pembangunan Di Wilayah Persit Peduli, Kreatif Dan Sederhana

Home / Warta TNI

Sabtu, 7 Oktober 2023 - 18:21 WIB

Membangun Bersama Warga, Sertu Putra Jaya Gotong Royong Pengecoran Jalan

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Menjalin kebersamaan mewujudkan Kemanunggalan TNI dan rakyat dilakukan Babinsa Koramil 10/Jambi Selatan Kodim 0415/Jambi, Sertu Putra Jaya bersama warga binaan melaksanakan kegiatan pengecoran jalan bertempat di RT.25 Kelurahan Pasir Putih Kecamatan Jambi Selatan KOta Jambi, Sabtu (7/10/2023).

Bergotong royong bersama masyarakat dalam pengecoran jalan lingkungan dilakukan binaan guna mempercepat pembangunan serta dapat menumbuhkan kepedulian masyarakat terhadap lingkungan di wilayah.

Saat di lokasi Sertu Putra mengatakan pengecoran jalan dilakukan karena jalan ini masih berupa tanah, jika musim hujan licin dan becek, maka atas kesepakatan seluruh warga dilaksanakanlah pengecoran secara gotong royong yang di motori oleh tokoh masyarakat RT 25 Keluarahan Pasir Putih agar mempermudah akses jalan bagi masyarakat dalam melaksanakan aktivitas sehari-hari.

Baca :  Ultimatum Keras Pangkogabwilhan III : Bebaskan Pilot Susi Air dan Hentikan Pembantaian!

Sebagai seorang Babinsa yang keseharian selalu ada di tengah warga harus mampu menjadi penggerak bagi masyarakat, dalam melaksanakan gotong royong di wilayah binaan, ungkap Putra.

Baca :  Pangdam II/Swj Rayakan Ultah Anggota Dengan Menggelar Buka Bersama

Tampak Sertu Sertu Putra jaya sebagai Babinsa tanpa ragu memegang cangkul dan bekerja bersama warga, untuk memperkeras jalan di wilayah binaannya, karena akses jalan tersebut sangat penting bagi warga.

Antusiasme warga sangat tinggi dan terbukti bahwa saat melaksanakan kegiatan gotong royong ini yang kita harapkan bahwa hidup harus saling tolong-menolong dan bergotong royong sehingga kerjaan apapun apabila dikerjakan bersama akan lebih ringan dan cepat selesai,

Baca :  Tim Inspeksi COE Berikan Apresiasi Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J Minusca Car

“Kami merasa senang bisa membantu warga bersama-sama memperbaiki jalan ini” kata Putra.

Karena membantu masyarakat adalah tanggung jawab seorang Babinsa dan bentuk usaha bersama agar terjalin usaha saling membantu serta gotong-royong, untuk menjaga kekompakan dan keharmonisan antara Babinsa dan warga diwilayah binaannya.

“Kegiatan ini juga merupakan pembinaan kewilayahan di desa binaan dan salah satu bukti nyata sekaligus memperkuat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat,” tandasnya.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Prajurit Marinir Korban Penyerangan KST Papua Telah Dievakuasi Dari Nduga

Warta TNI

Peduli Dengan Masyarakat, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Hadir Pada Tempat Kedukaan Warga Paniai

Warta TNI

Satgas Pamtas Yonif 725/Woroagi Beri Penyuluhan Hukum dan Bahaya Narkoba Kepada Masyarakat Boven Digoel

Warta TNI

Kasdam II/Sriwijaya Terima Audiensi Tim Monev dan Sosialisasi Diklat Bela Negara

Warta TNI

Kunjungi Koramil, Dandim 1708/BN : Babinsa Merupakan Ujung Tombak Dari TNI AD Di Wilayah

Warta TNI

Jalin Sinergitas dengan SMAN Titian Teras, Kodim Jambi Ikut Andil dalam Seleksi Siswa Baru

Warta TNI

Kasal : Pentingnya Peran Angkatan Laut Dalam Menjaga Stabilitas Keamanan di Kawasan

Warta TNI

Sambil Komsos, Prajurit Koramil 05/Jila Mengajak Warga Segera Vaksin-19