Yonif 143/TWEJ Gelar Turnamen Bola Voli ‘Danyon Cup’ Se-Provinsi Lampung Jelang Pertandingan Gateball HUT Provinsi, Pendam II/Swj Gelar Laga Persahabatan Lawan Dinas Perkim Sumsel Satuan Intelijen TNI Cermat Memastikan Pelaku Penembak Danramil Aradide Paniai Membaca Pilkada Tanjabtim Kasad : Punya Ide Luar Biasa? Sampaikan Saja!

Home / Warta TNI

Jumat, 20 Oktober 2023 - 13:52 WIB

Danrindam II/Swj Ingatkan Pentingnya Netralitas TNI Pada Pemilu 2024

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Komandan Rindam II/Swj (Danrindam) Kolonel Inf Didik Purwanto memberikan Sosialisasi kepada seluruh Komandan Satuan Pendidikan dan seluruh Anggota Jajaran Rindam II/Swj, baik secara langsung maupun secara Video Conference (Vidcon) di Pendopo Makorindam II/Swj, Karang Raja, Muara Enim (19/10/2023).

Komandan Rindam II/Swj mengingatkan dan menekankan tentang  pentingnya Netralitas TNI dalam menjelang Pemilu 2024 mendatang agar menjadi perhatian bagi setiap prajurit TNI AD.

Baca :  Ini Alasan Danrem 081/DSJ Tanam Padi Dini Hari

Netralitas TNI dalam Pemilu Tahun 2024 harus tetap di jaga dan dipelihara sesuai Petunjuk Panglima TNI.

Pedomani dan laksanakan petunjuk Panglima TNI dalam hidup dan kehidupan sehari-hari, bahwa TNI bersikap netral dalam kehidupan politik dan tidak melibatkan diri pada kegiatan politik praktis.

Baca :  Pelaku Pemalsu Plat Dinas TNI Ditangkap

Pelanggaran Netralitas TNI yang dilakukan oleh Anggota TNI aktif dapat dijerat Undang-Undang Pemilu, Sanksi Disiplin Militer dan Pidana Militer maupun Pidana Umum. Tidak ada Anggota TNI yang kebal hukum, apapun pangkatnya, imbuh Didik.

Baca :  Kasad Dampingi Panglima TNI terima Kontingen Garuda XXIII-Q/Unifil Purna Tugas

Danrindam juga mengimbau agar berhati-hati dalam menggunakan media sosial.

“Jangan langsung percaya dengan berita yang dikirim melalui media sosial, kita harus cek dulu berita itu dan jangan asal menge-share informasi yang belum tahu kebenarannya,” tegasnya.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Kasum TNI : Institusi TNI Sebagai Bagian Integral Dari Pemerintah, Wajib Melaksanakan Program Reformasi Birokrasi

Warta TNI

Kasad Terima Gelar Kesultanan Bangkalan Madura

Warta TNI

Jasdam II/Sriwijaya Bagikan Takjil Jelang Buka Puasa Ramadan, Berharap Berkah dan Silaturahmi Kian Erat

Warta TNI

Peringati HUT Ke – 77, Persit KCK PD II/Sriwijaya Ziarah Ke Taman Makam Pahlawan

Warta TNI

Babinsa Koramil Telanaipura Ikuti Latnister Di Makodim 0415/Jambi

Warta TNI

Kodim 0403/OKU kembali laksanakan Serbuan Vaksin Dosis l dan Dosis ll

Warta TNI

Korem 043/Gatam Bersama Forkopimda Bersinergi Percepatan Pembangunan Provinsi Lampung

Warta TNI

Danrem 041/Gamas Lepas Personel Apter Koramil Persiapan Wilayah Kodam XVII/Cendrawasih