Tutup Apel Dansat 2024, TNI AD Lepas Tukik dan Burung ke Alam Liar Babinsa Ampel Hadiri Tradisi Grebeg Air Bersih Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan

Home / Warta TNI

Sabtu, 9 Maret 2024 - 07:51 WIB

Bentuk Mental Prajurit Yang Tangguh, Ajendam Terima Bintal Dari Bintaljarahdam II/Swj

SRIWUJAYADAILY PLAEMBANG – Bertempat di aula Vijaya Kusuma Ajendam II/Swj, Jl Urip Sumoharjo Sekojo Palembang, Ajendam II/Swj menyelenggarakan ceramah dengan narasumber dari Bintaljarahdam II/Swj yang diikuti oleh prajurit dan PNS Ajendam II/Swj serta Persit KCK Ranting 3 Ajen.

Hal itu diungkapkan Kaajendam II/Swj Kolonel Caj Ki Agus Muhammad Mukhtar A., S.I.P., pada saat memberikan sambutan di Ajendam II/Swj. Kamis (07/03/2024)

Baca :  Pabung Muaro Jambi Hadiri Rapurna DPRD Tentang Penyampaian LKPJ Pj Bupati Muaro Jambi

Diungkapkan Kaajendam, Tim ceramah diketuai oleh Kabintaljarahdam II/Swj Kolonel Inf Elri Priyanto, beserta 2 anggotanya, memberikan materi Binroh dan Bintalidjuang.

“Tujuan dilaksanakan ceramah ini sebagai upaya meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa sebagai landasan moral dalam menjalankan tugas sehari-hari guna mendukung tugas di lingkungan kerja maupun dalam kehidupan rumah tangga, sehingga terhindar dari perbuatan tercela atau melanggar hukum.” ujar Kolonel Ki Agus

Baca :  Safari Ramadhan Pabung Muaro Jambi Di Desa Tanjung Sari

Sementara itu, Kabintaljarahdam II/Swj juga menyampaikan bahwa maksud dan tujuan dari kegiatan penyuluhan Binroh dan Bintal juang ini untuk meningkatkan nasionalisme dan militansi prajurit dan PNS serta keluarganya sesuai dengan nilai-nilai Pancasila, Sapta Marga, Sumpah Prajurit, dan 8 Wajib TNI serta Panca Prasetya Korpri.

Baca :  Wujud Penghargaan Kepada Prajurit, Danrem 044/Gapo Gelar Upacara Kenaikan Pangkat

Adapun tema ceramah Bintal kali ini “Membentuk Mental Prajurit dan PNS serta Keluarga yang tangguh” dengan pemberi materi Kasi Bintalidjuang Mayor Inf Zulfikar Darwis, S.Ag.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Wakaajendam II/Swj dan perwira staf Ajendam II/Swj serta seluruh anggota Ajendam II/Swj, Ketua Persit beserta pengurus dan anggota Persit KCK Ranting 3 Ajen.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Hadiri Safari Ramadhan Kodim 1710/Mimika Dan Bagikan Santunan Anak Yatim

Warta TNI

Kodim Jayapura Bersama Dinas Terkait Kerja Bakti Bersihkan Sampah Sisa Banjir

Warta TNI

Kodim 0421/LS Gelar Kejuaraan Body Contest Dan Panco Dandim Cup 2023

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Sertijab Danrem 044/Gapo dan Dua Pejabat Kodam II/Swj

Warta TNI

Wakasad Jenguk Kru Helikopter Bell 412 EP di RS Dustira

Warta TNI

Panglima TNI Mutasi 96 Perwira Tinggi TNI

Warta TNI

Berkat Kepedulian Kepada Warga, Satgas TNI 711/Rks Terima Penghargaan Dari Dinas Kesehatan Kota Jayapura

Warta TNI

Cegah Karhutla, Kodim 0402/OKI Laksanakan Sosialisasi