Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan Kodim 0416/Bute Gelar Latihan Simulasi Penanggulangan Bencana Banjir Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan

Home / Warta TNI

Kamis, 23 Juni 2022 - 09:02 WIB

Ponpes Jauharul Falah Al-Islamy Juara Zona Muarojambi Liga Santri PSSI Piala Kasad 2022

Ponpes Jauharul Falah Al-Islamy Juara Zona Muarojambi Liga Santri PSSI Piala Kasad 2022/ FOTO : PENREM042GAPU

Ponpes Jauharul Falah Al-Islamy Juara Zona Muarojambi Liga Santri PSSI Piala Kasad 2022/ FOTO : PENREM042GAPU

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Tim Sepakbola Pondok Pesantren Jauharul Falah Al-Islamy (JFA) menjadi Juara Liga Santri PSSI Piala Kasad Tahun 2022 tingkat Kabupaten Muarojambi.

Kesebelasan Ponpes JFA yang beralamat di Desa Sungai Terap Kec. Kumpeh Ulu Kab. Muarojambi ini menjadi juara setelah menang telak 6-0 melawan Kesebelasan Ponpes Raidul Amin pada babak final yang berlangsung di Stadion Syah Alam Kec. Sekernan Kab. Muarojambi, Rabu (22/6/2022) kemarin.

Baca :  Papua Sehat, Pangdam XVII/Cenderawasih Pimpin Olahraga Bersama Prajurit Dan Persit

Kesebelasan Ponpes JFA memang dari menit-menit awal sudah menguasai jalan pertandingan, terbukti dengan terciptanya 6 gol di gawang lawan, keenam gol tersebut diciptakan oleh Dio Harlian nomor punggung 7 menit ke 68 dan 70, M. Farhan, nomor punggung 10 menit ke 54 dan 75, Heri Kurniawan, nomor punggung 14 menit ke 44 dan M. Setyan Rasid, nomor punggung 16 menit ke 16.

Baca :  Baznas Kota Jambi Ikut Andil Dalam Bedah Rumah Tidak Layak Huni Kodim 0415/Jambi

Dengan menjuarai Liga Santri PSSI Piala Kasad tingkat Kab. Muaro Jambi, Kesebelasan Ponpes JFA berhak mewakili Kab. Muaro Jambi di tingkat Provinsi Jambi.

M. Farhan pencetak 2 gol pada laga final tersebut, mengatakan kesebelasan mereka siap untuk bertanding ditingkat provinsi dan kami optimistis bisa mewakili Prov Jambi ditingkat Nasional, Insya Allah, Ujarnya.

Baca :  Peduli Kesehatan Warga, Babinsa Koramil 12/Pasar Dampingi Fogging

Pertandingan final Liga Santri Piala Kasad tahun 2022 tingkat Kab. Muaro Jambi ini, disaksikan langsung oleh Sekda Muarojambi Budi Hartono, Kapolres Muarojambi AKBP Julian, Pabung Muarojambi Letkol Inf Syafendi, Askab PSSI Muarojambi Alfian dan Ketua Koni Muarojambi Fahtahila. (penrem 042/Gapu)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Pos Bolakme Satgas Yonif Raider 200/BN Berikan Bantuan Kepada Warga Yang Berduka

Warta TNI

Penyiapan Posko TMMD ke 117 Kodim 0416 Bute Jelang Kunjungan Wasev

Warta TNI

TMMD Ke-115 Kodim 0415/Jambi Fokus Pada Pembangunan Masyarakat di Pedesaan

Warta TNI

Terjang Banjir, Prajurit Di Manado Selamatkan Bayi Dengan Ember Cucian

Warta TNI

Bersama Masyarakat, Babinsa Waropen Perbaiki Jembatan Yang Rusak

Warta TNI

Pimpin Sertijab Dan Tradisi Korps Pejabat Kodam, Pangdam XVII/Cenderawasih : Jangan Ragu-Ragu, Lakukan Yang Terbaik, Pasti Ada Jalan

Warta TNI

Wujud Sinergitas dan Soliditas, TNI-Polri di Jambi Gelar Apel Bareng

Warta TNI

Babinsa Koramil Jambi Selatan Bantu Pengamanan dan Pengawalan Keberangkatan Calon Jamaah Haji