Titik Kecil di Tengah Kobaran Api: Dedikasi Serda Muji Edi Menyalurkan Harapan bagi Tim Pemadam Karhutla Cegah Karhutla, Babinsa Ma Bulian Lakukan Patroli di Kawasan Rawan Karhutla Babinsa Sengeti Hadiri Pawai Pembukaan STQ ke-IX Desa Suko Awin Jaya Pererat Hubungan dengan Pemuda, Babinsa Talang Bakung Gelar Komsos Babinsa Pelayangan Koordinasikan Upaya Cegah Karhutla di Musim Kemarau

Home / Portal Militer

Senin, 25 September 2023 - 08:09 WIB

Warga Gunung Katun Bangga Dapat Bantuan Pembangunan Infrastruktur Dari Satgas TMMD Ke 118

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Warga kampung Gunung Katun tidak pernah henti dan selalu semangat dalam membantu anggota Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-118 Kodim 0427/Way Kanan, Minggu (24/9/2023)

Bantuan sukarela yang dilakukan oleh warga ini, karena merasa bangga, kampungnya mendapatkan bantuan pembangunan sarana dan fasilitas umum seperti yang terlihat hari ini.

Baca :  Serda Ahmad Triyadi dan Warga Desa Muara Singoan Bersatu dalam Gotong Royong Menjelang Kenduri Swarna Bumi

Dalam keterangannya bapak Neslan mengatakan “Tentu kami senang pak, dapat bantuan, kalau kami membantu dengan tenaga itu tidak seberapa, bila dibandingkan upaya dan usaha Bapak TNI yang telah membangun infrastruktur di kampung kami,” kata Nelzan (59).

Baca :  Jelang TMMD ke-121, Satgas Kodim Jambi Rampungkan Semua Persiapan

Selanjutnya bapak Nelzan warga sekaligus pengurus musholla di dusun 1, kampung Gunung Katun, Kab. Way Kanan mengatakan, selama ini MCK dan tempat wudhu warga ya seadanya sajalah. Karena mau membangun lebih bagus perlu dana, sedangkan kondisi perekonomian masyarakat tak begitu baik. Kalau dari warga yang merehab MCK dan tempat wudhu mungkin agak lama baru bisa terealisasi.

Baca :  Jalin Keakraban dan Monitor Wilayah, Babinsa Lakukan Komsos dengan Para Pedagang Pasar

“Lewat program TMMD ini dan dukungan dari Pemda, kami dibuat senyaman mungkin dengan segala sarana yang telah dibangun TNI,” tutup Nelzan.

Share :

Baca Juga

Portal Militer

Tumbuhkan Semangat Gotong Royong, Babinsa Koramil Jambi Selatan Ajak Warga  Bersihkan Lingkungan

Portal Militer

Kasad Lepas Mudik Bersama 1206 Personel Mabesad

Portal Militer

Sikap Humanis Anggota TNI dengan Anak-anak di Lokasi TMMD

Portal Militer

Hari Kontrasepsi Dunia, Prajurit Kodim Sarko Bantu Pelayanan KB

Portal Militer

Program TMMD Dapat Memperkuat Nilai-nilai Pancasila lewat Gotong Royong di Tengah Masyarakat 

Portal Militer

“Ing Ngarso Sung Tulodo” Prinsip Babinsa Telanaipura Saat Goro Bersama Warga

Portal Militer

Pangdam XVII/Cenderawasih Hadiri Upacara Pembukaan Pendidikan Pembentukan Bintara Polri TA 2022 Gelombang II

Portal Militer

Semarak HUT Ke-77 TNI, Dandim 1703/Deiyai Buka Lomba Tari Yospan