Wujud Peduli Kemanusiaan, PTBA TBK Tanjung Enim Salurkan Bencana Kabupaten Tanah Datar Dan Agam Pastikan Lahan Tersedia, Dandim Bute Bergerak Cepat Meninjau Lokasi Program Oplah 2024 Di Wilayah Tebo Satgas TMMD Kodim Muara Enim Gelar Penyuluhan Peningkatan Pemberdayaan Masyarakat Melalui Minat Baca Dan Perpustakaan Wujud Sinergitas TNI dengan Masyarakat, Satgas TMMD Kodim Muara Enim Gotong Royong Bangun Mushola Pangdam II/Swj : Bangga Boleh, Jangan Sombong

Home / Warta TNI

Jumat, 30 Juni 2023 - 11:46 WIB

Satgas Yonif 125/SMB Bagikan Mainan Kepada Anak-Anak Di Papua

SRIWIJAYADAILY.CO.ID ~ Berbagi kebahagiaan kepada anak-anak di daerah penugasannya, personel Pos Bade Satgas Yonif 125/SMB bagikan mainan kepada anak-anak di Kampung Bade, Distrik Edera, Kabupaten Mappi, Jumat (30/6/2023).

Hal tersebut disampaikan Kapten Inf Samson R. Marbun selaku Danpos Bade Satgas Yonif 125/SMB dalam keterangannya.

Baca :  Peduli Kesehatan Warga, Babinsa Koramil 12/Pasar Dampingi Fogging

Dikatakan Danpos, kegiatan yang dilakukan tersebut sebagai salah satu upaya untuk mendekatkan satgas Yonif 125/SMB dengan anak-anak di daerah penugasan.

Baca :  Danrem 042/Gapu Ikuti Upacara Tabur Bunga pada peringatan Harkitnas ke-116 Tahun 2024

“Dengan selalu berbagi kebahagiaan kepada sesama tak terkecuali dengan anak-anak generasi penerus bangsa, karena kebahagiaan mereka adalah kebahagiaan kita,” ucap Danpos.

Lebih lanjut ditambahkan Danpos, anak-anak merupakan generasi penerus yang memerlukan perhatian dalam pertumbuhan dan perkembangannya.

Baca :  Pimpin Sertijab dan Tradisi Korps, Pangdam Cenderawasih Tegaskan Pentingnya Kerjasama dan Konsistensi

“Semoga anak-anak ini, tumbuh dan berkembang agar menjadi generasi penurus bangsa dan mempedomani pancasila dalam kehidupan sehari-hari,” tambahnya.

Sumber : Pendam XVII/Cenderawasih

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Danrem 172/PWY Tegaskan Korban Penyerangan KST Di Nduga Adalah Warga Sipil

Warta TNI

Jenderal Yang Selalu Menyempatkan Diri Ziarah Ke Makam Keluarga

Warta TNI

Jalin Tali Silaturahmi, Satgas Yonif R 142/KJ Laksanakan Komsos Dengan Tokoh Masyarakat

Warta TNI

TNI – Polri Bersama Warga Musnahkan 2760 Botol Miras di Jalan Trans Jayapura-Wamena

Warta TNI

Peduli Dengan Anggota, Kapenrem 042/Gapu Besuk Anggotanya Yang Sedang Sakit

Warta TNI

Babinsa Koramil 415-12/Pasar Rutin Laksanakan Komsos Bersama Warga Di Wilayah Binaan

Warta TNI

Babinsa Himbau Masyarakat Aktifkan Siskamling

Warta TNI

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan